Berita , Jabar

Kabar Anak Hilang di Subang Secara Misterius Ditemukan, Pihak Keluarga Ungkap Fakta Lain

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Anak hilang di Subang
Kabar anak hilang di Subang telah ditemukan disangkal oleh pihak keluarga korban. (Foto: Ilustrasi/Nothing Ahead)

HARIANE - Beredar video anak hilang di Subang, tepatnya di Kalijati, Jawa Barat saat mudik telah menjadi perhatian warganet sejak 29 April 2023.

Pasalnya, dalam video tersebut disebutkan bahwa para warga yang mencari keberadaan sang anak telah mendengar suara teriakan si anak tetapi tidak berhasil menemukannya.

Para warga menduga bahwa anak tersebut hilang karena diculik makhluk halus setelah menempati rumah kosong neneknya yang sudah meninggal.

Sekitar satu hari setelahnya, kemudian beredar kabar bahwa sang anak telah ditemukan. Namun rupanya, pihak keluarga korban menyatakan bahwa sang anak belum ditemukan hingga saat ini.

Viral Video Anak Hilang di Subang, Belum Ditemukan Usai Beberapa Hari Pencarian

Kabar mengenai seorang anak berumur 3 tahun di Subang yang hilang secara misterius tidak hanya menggegerkan para warga sekitar rumah korban tetapi juga warganet.

Sebab video yang menuunjukkan upaya pencarian anak tersebut telah beredar di jagat maya.

Sebagaimana dilansir dari unggahan akun Instagram @infobdgbaratcimahi, disebutkan bahwa sang anak telah hilang selama 5 hari.

Dalam video yang diunggah juga disebutkan bahwa sudah terdengar suara teriakan dari korban tetapi warga tidak dapat melacak keberadaannya.

Beberapa waktu kemudian, beredar kabar yang menyatakan bahwa anak tersebut telah ditemukan.

Namun usai dikonfirmasi, pihak keluarga mengungkap bahwa hingga Senin, 1 Mei 2023, anak tersebut masih belum ditemukan.

Seperti dilansir dari unggahan terbaru akun tersebut, nampak video yang menampilkan bahwa pada Senin malam warga beserta relawan masih berjaga di sekitar rumah sang anak.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025