Berita , Jateng

Kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang, 2 Mobil Ringsek Parah Usai Adu Banteng

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang
Terjadi insiden kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang antara dua mobil. (Instagram/infokriminalsemarang)

HARIANE – Terjadi insiden kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang yang melibatkan dua mobil.

Kecelakaan yang terjadi di wilayah Semarang Timur tersebut terjadi pada Kamis, 1 Juni 2023 pagi hari.

Mirisnya, kedua body kendaraan tersebut mengalami ringsek parah dibagian depan dan samping kiri pintu mobil.

Bagaimana kronologi dan adakah korban jiwa dalam peristiwa tersebut? Simak ulasan selengkapnya disini.

Kronologi Kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang

Dilaporkan dari akun Instagram @infokriminalsemarang, kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang hari ini bagaikan film laga.

Pasalnya dua kendaraan roda empat tersebut terlibat adu banteng yang membuat kondisinya rusak parah.

Berdasarkan video yang diunggah akun Instagram tersebut, terlihat satu mobil remuk parah di bagian kap depan dan penyok besar di bagian pintu pengemudi.

kecelakaan di Perempatan Bangkong Semarang
Begini kondisi mobil yang terlibat kecelakaan di Perempatan Bangkong hari ini. (Instagram/infokriminalsemarang)

Sedangkan satu kendaraan lainnya mengalami kerusakan parah dari kap depan mobil hingga pintu penumpang bagian depan.

Bahkan setengah bagian mobil tersebut juga ke trotoar dengan kondisi salah satu ban mobil depan kiri copot. Terlihat pula serpihan bekas kecelakaan tersebut berserakan di jalanan.

Dengan kerusakan yang parah seperti itu, diduga kecelakaan terjadi saat mobil melaju dengan kecepatan tinggi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB
Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Update Persiapan Haji 2025 : Proses Pengadaan Layanan Jamaan di Arab saudi Segera ...

Sabtu, 23 November 2024 12:25 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 23 November 2024 10:35 WIB
Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Melambung Tinggi! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 23 November 2024 Naik Rp ...

Sabtu, 23 November 2024 10:14 WIB
Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Jelang Pilkada 2024, Diskominfo Gunungkidul Siapkan Jaringan Internet di Sejumlah Titik Blank Spot

Sabtu, 23 November 2024 10:13 WIB
Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB