Berita , Jateng , Pilihan Editor

Kesurupan Massal di Bukateja Purbalingga, 50 Lebih Korban Histeris dan Membuat Panik Seisi Gedung

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Kesurupan Massal di Bukateja Purbalingga, 50 Lebih Korban Histeris dan Membuat Panik Seisi Gedung
Kesurupan massal di Bukateja Purbalingga, 50 orang lebih karyawan teriak histeris. (Foto: Unsplash/Crina Parasca)
HARIANE - Terjadi kesurupan massal di Bukateja Purbalingga, Jumat, 9 September 2022. Lokasi tepat dari kejadian tersebut berada di PT. Victoria Beauty Industrial, Jalan. Purbalingga - Klampok, RT.01/RW.05, Dusun 5, Bajong, Kecamatan Bukateja, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah.
Kabar adanya kesurupan massal di Bukateja Purbalingga membuat heboh jagad media sosial saat ini. Diketahui kejadian tersebut berlangsung pada siang hari waktu setempat, dan membuat kegaduhan di dalam gedung perusahaan.
Dilansir dari akun Instagram Andre Li, sebanyak 50 orang lebih mengalami kejadian kesurupan massal di Bukateja Purbalingga. Karyawan yang menjadi korban berteriak histeris, serta membuat panik orang-orang yang tidak mengalami kejadian tersebut.
"Lebih kurang dari 50 orang mengalami kesurupan teriak histeris di PT VICTORIA, Bajong Bukateja (Purbalingga), Jum'at, 2 Sept 2022," tulis akun Instagram Andre Li.
BACA JUGA : Aksi Pembacokan di Simpang Semer Kerobokan Hari Ini 1 September 2022, Polisi Gerak Cepat Tangkap Pelaku

Tanggapan Netizen Seputar Fenomena Kesurupan Massal di Bukateja Purbalingga

Terlihat dari video yang beredar di media sosial, beberapa karyawan yang mengalami kesurupan digotong beramai-ramai oleh karyawan lainnya menuju keluar gedung industri. Keadaan di dalam gedung terlihat sangat berantakan pasca terjadinya kesurupan massal.
Fenomena kesurupan massal di Bukateja Purbalingga mengundang netizen untuk berkomentar. Berbagai tanggapan menghiasi kolom komentar media sosial, mulai dari yang bercanda hingga menanggapi serius kejadian tersebut.
"Mungkin gajian telat min? Mana paylater udah lewat masa bayanrnya," tulis akun Instagram @hfiiez_.
"Adain pengajian setiap malam jumat atau hari jumat nya," tulis akun Instagram @achmadday.
BACA JUGA : 52 Kasus Teror Busur Berhasil Diungkap, Tersangka Masih Berstatus Pelajar
"Efek kecapean kerja kayaknya, kebanyakan lembur, gak pernah dapat jatah libur dan endingnya drop mental akibat kerja terus. Itu kenapa kasus yang katanya 'kesurupan' selalu dialami sama wanita, karena wanita itu gampang lelah, selalu overthinking dan selalu menyembunyikan perasaan (capek, penat, depresi), dan pas gak sanggup nahan itu semua akhirnya muntap/brokendown gak bisa ngontrol antara tubuh dan pikirannya atau di kita biasa disebut kesurupan," tulis akun Instagram @fuad.hanif.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Selasa, 01 Juli 2025
Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Selasa, 01 Juli 2025
Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Selasa, 01 Juli 2025
Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Selasa, 01 Juli 2025
‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

Selasa, 01 Juli 2025
Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Selasa, 01 Juli 2025
Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Selasa, 01 Juli 2025
DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

Selasa, 01 Juli 2025