Berita , Pilihan Editor

Kronologi Penangkapan Penyuplai Senjata KKB Papua, 3 Orang Berhasil Diamankan

profile picture Sri Nuraeni
Sri Nuraeni
Kronologi Penangkapan Penyuplai Senjata KKB Papua, 3 Orang Berhasil Diamankan
Kronologi Penangkapan Penyuplai Senjata KKB Papua, 3 Orang Berhasil Diamankan
HARIANE – Petugs kepolisian yang tergabung dalam Satgas Gakkum Operasi Damai Cartenz mengungkapkan kronologi penangkapan penyuplai senjata KKB Papua.
Kronologi penangkapan penyuplai senjata KKB Papua dibeberkan oleh Kasatgas Humas Operasi Damai Cartenz Kombes Pol Ahmad Mustofa Kamal.
Melansir Humas Polda Papua, Kronologi penangkapan penyuplai senjata KKB Papua terjadi pada Kamis, 22 September 2022 di Kabupaten Mimika, Papua.

Kronologi Penangkapan Penyuplai Senjata KKB Papua

Pada penangkapan tersebut tiga orang berhasil diamankan pihak kepolisian. Tiga orang tersebut berinisial YA, MN, dan BK salah satunya adalah Ketua Komite Nasional Papua Barat (KNPB).
Penangkapan ketiga tersangka tersebut berawal dari informasi yang diperoleh Satgas Damai Cartenz terkait adanya rencana transaksi senjata api dan amunisi (senmu).
BACA JUGA :
Ditemukan 5 Hektar Ladang Ganja di Keerom Papua, Sebagian Sudah Dipanen
"Setelah mendapatkan informasi terkait adanya rencana transaksi senmu oleh Jaringan senmu KKB Intan Jaya di Kabupaten Mimika, tim langsung melakukan penyelidikan terhadap pelaku," ujar Kamal dalam keterangan persnya Sabtu, 24 September 2022.
Setelah mendapatkan informasi Tim Damai Cartenz langsung melakukan penangkapan tersangka MN di Kabupaten Mimika Kamis, 22 September 2022.
Dua tersangka lainnya berhasil ditangkap pada Jumat, 23 September 2022 yang merupakan warga Kebun Sirih, Kabupaten Mimika.
“Untuk kedua tersangka di tangkap di lokasi yang berbeda. Dimana untuk tersangka MN berhasil di amankan di SP 5 Depan Kantor Bupati lama dan YA diamankan di Kediamanya di Kebun Sirih,” jelas Kamal.
Dari penangkapan ketiga tersangka pihak kepolisian berhasil mengamankan sejumlah barang bukti diantaranya,
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB