Berita , Jateng , Jabodetabek

Lebih Hemat! Ada Diskon Tarif Tol Jakarta – Semarang Mudik Lebaran 2025, Ini Tanggalnya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
diskon tarif tol Jakarta Semarang
Ada diskon tarif tol Jakarta Semarang saat arus Mudik 2025. (Pixabay/tomwieden)

HARIANE – Kabar baik bagi masyarakat yang hendak mudik Lebaran karena Jasa Marga memberikan diskon tarif tol Jakarta Semarang.

Dilansir dari akun resminya, Jasa Marga memberikan potongan tarif tol sebesar 20% bagi pemudik yang melakukan perjalanan menerus.

Hanya saja, ada syarat dan ketentuan yang berlaku yang harus dipenuhi untuk menikmati potongan tarif tol dari Jakarta menuju Semarang ini. Apa saja?

Syarat dan Ketentuan Diskon Tarif Tol Jakarta Semarang

Diskon tarif tol Jakarta Semarang saat arus Mudik Lebaran 2025 ini hanya berlaku untuk perjalanan menerus dari gerbang Tol Cikampek Utama Jalan Tol Jakarta – Cikampek menuju Gerbang Tol kalikangkung Jalan Tol Batang – Semarang.

Potongan tarif tol akan dihitung saat pemudik melakukan tap out di Gerbang Tol Kalikangkung sesuai dengan periode dan waktu yang ditentukan.

Perlu diketahui, ada dua jenis diskon tarif tol yang bisa dinikmati oleh kendaraan Golongan I – V berdasarkan waktunya, yaitu

24 – 26 Maret 2024

Diskon ini diterapkan pada tarif tol Ruas Jasa Marga Group dan Ruas Non Jasa Marga Group. Berikut besaran tarif tol Jakarta – Semarang setelah mendapatkan potongan :

  • Kendaraan Golongan I : Rp 352.000
  • Kendaraan Golongan II dan III : Rp 543.600
  • Kendaraan Golongan IV dan V : Rp 715.600

Diskon tersebut bisa dinikmati mulai Senin, 24 Maret pukul 05.00 WIB hingga Rabu, 26 Maret 2025 pukul 05.00 WIB.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Diduga Mengantuk, Pemotor Tewas Usai Tabrak Tiang Listrik di Tanjung Barat Dini Hari ...

Diduga Mengantuk, Pemotor Tewas Usai Tabrak Tiang Listrik di Tanjung Barat Dini Hari ...

Selasa, 22 Juli 2025
Penutupan Jalan Honggowongso Solo 22—23 Juli 2025, Ada Peringatan Haul Kyai Ahmad Siroj ...

Penutupan Jalan Honggowongso Solo 22—23 Juli 2025, Ada Peringatan Haul Kyai Ahmad Siroj ...

Selasa, 22 Juli 2025
Investasi Tembus Rp 421 Miliar, Pemkab Gunungkidul Upayakan Pemerataan di Zona Utara

Investasi Tembus Rp 421 Miliar, Pemkab Gunungkidul Upayakan Pemerataan di Zona Utara

Selasa, 22 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 Juli 2025 Meroket! Naik Rp 19 ...

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 22 Juli 2025 Meroket! Naik Rp 19 ...

Selasa, 22 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 Juli 2025 Naik Drastis, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Selasa 22 Juli 2025 Naik Drastis, Cek Daftarnya ...

Selasa, 22 Juli 2025
Jadwal KRL Solo Jogja 22-28 Juli 2025, Kereta Melewati Wilayah Klaten

Jadwal KRL Solo Jogja 22-28 Juli 2025, Kereta Melewati Wilayah Klaten

Selasa, 22 Juli 2025
BEM SI Bakal Gelar Aksi Serentak 25-27 dan 28 Juli 2025, Kritisi Kebijakan ...

BEM SI Bakal Gelar Aksi Serentak 25-27 dan 28 Juli 2025, Kritisi Kebijakan ...

Senin, 21 Juli 2025
Polres Kulon Progo Selidiki Kasus Pencurian Toko Berjejaring

Polres Kulon Progo Selidiki Kasus Pencurian Toko Berjejaring

Senin, 21 Juli 2025
Kebakaran di Tambora Jakbar Hari ini Hanguskan 70 Rumah, Polisi Dirikan Posko

Kebakaran di Tambora Jakbar Hari ini Hanguskan 70 Rumah, Polisi Dirikan Posko

Senin, 21 Juli 2025
Koperasi Merah Putih di Kulon Progo Siap secara Kelembagaan

Koperasi Merah Putih di Kulon Progo Siap secara Kelembagaan

Senin, 21 Juli 2025