Jateng , Pilihan Editor , Headline

Begini Cara Menggunakan Aplikasi Matur Dokter Kabupaten Klaten Beserta Informasi Lengkapnya

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Begini Cara Menggunakan Aplikasi Matur Dokter Kabupaten Klaten Beserta Informasi Lengkapnya
Begini Cara Menggunakan Aplikasi Matur Dokter Kabupaten Klaten Beserta Informasi Lengkapnya
HARIANE – Dinas Kesehatan Kabupaten Klaten secara resmi meluncurkan aplikasi untuk mempermudah dalam pelayanan kesehatan yang dihadiri oleh Bupati Klaten Sri Mulyani. Aplikasi tersebut bernama Matur Dokter.
Sebagaimana dilansir dari https://klatenkab.go.id/matur-dokter-resmi-dilaunching/, Bupati Klaten bahkan juga memperagakan cara menggunakan aplikasi Matur Dokter. Tak lama kemudian ada ambulans bersama tim medis datang di lokasi.
Setelah menunjukkan cara menggunakan aplikasi Matur Dokter selesai, kemudian Bupati Klaten memaparkan harapan agar aplikasi tersebut bisa memberikan pelayanan kesehatan gratis, mudah dan cepat.
Ketika ada warga yang memiliki keluhan sakit maka tim medis akan siap 24 jam melayani secara cepat, prima dan gratis terutama ketika rumah jauh dari Rumah Sakit atau Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas).

Lalu bagaimana cara menggunakan aplikasi Matur dokter?

1. Download aplikasi Matur Dokter pada ponsel melalui Google Playstore atau klik di sini
2. Daftar menggunakan email atau nomor telepon
3. Masukkan kata sandi
4. Pasien dapat menghubungi melalui kolom Chat Matur Dokter, Telepon maupun Chat Admin WhatsApp
5. Tim medis akan segera datang ke rumah
6. Ketika ada kendala bisa hubungi nomor 0822-6000-0910
Ada beberapa fitur yang ada dalam aplikasi tersebut diantaranya : Pesan Ambulans, Info SPGDT, Info Fasilitas Kesehatan, Berita, Tips Kesehatan serta Forum Diskusi.
Tags
Layanan
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025