Berita , D.I Yogyakarta

Muncul Dugaan Penyalahgunaan TKD Dijadikan Tambang Uruk, Kejari Gunungkidul Usut Pelaku

profile picture Pandu S
Pandu S
Muncul Dugaan Penyalahgunaan TKD Dijadikan Tambang Uruk, Kejari Gunungkidul Usut Pelaku
Kejadi Gunungkidul Segel Lahan Tambang di Kalurahan Sampang, Gedangsari, Gunungkidul. (Foto: Kejari Gunungkidul)

"Adanya oknum-oknum perangkat lurah yang diduga ikut terlibat dalam penyalahgunaan TKD itu," jelasnya. 

Lebih lanjut, Sendhy menerangkan bahwa aktivitas pertambangan di lokasi tersebut sudah berhenti sejak Januari 2024 lalu. Hasil penambangan tersebut kemudian ditujukan untuk proyek pembangunan jalan tol Jogja - Solo. 

"Telah memeriksa 23 orang mengenai kasus pertambangan uruk di lahan TKD itu, enam orang diantaranya pihak perusahaan-perusahaan yang terlibat," katanya. 

Dalam aktivitas pertambangan ini, pihak-pihak yang terlibat dalam penyalahgunaan TKD kemungkinan berpotensi terjerat Pasal 2 ayat 1 Undang-Undang Tindak Pidana Korupsi. 

Terpisah, Carik Kalurahan Sampang Supardi mengaku bahwa adanya lahan TKD di wilayahnya yang digunakan untuk aktivitas tambang uruk memang benar. Saat ini, lahan TKD tersebut juga telah disegel oleh Kejari Gunungkidul.

"Ada permasalahan mengenai batas wilayah TKD yang ditambang pada pertengahan Tahun 2022 kemarin," papae Supardi. 

Sebelum melakukan aktivitas pertambangan, pihak dari perusahaan tambang juga sempat melakukan sosialisasi kepada masyarakat setempat.

"Warga sempat melakukan penolakan terhadap aktivitas tambang pada saat itu, minta dialog ulang kepada perusahaan untuk meminta itikad baik," pungkasnya.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB