Berita , D.I Yogyakarta

Pasokan Es Balok Kurang, Nelayan Gunungkidul Keluhkan Ikan Tangkapannya Cepat Busuk

profile picture Pandu S
Pandu S
Pasokan Es Balok Kurang, Nelayan Gunungkidul Keluhkan Ikan Tangkapannya Cepat Busuk
Sejumlah Kapal Nelayan di Dermaga Pantai Gesing, Girisubo, Gunungkidul. (Foto: Hariane/Pandu)

"Ciri-ciri ikan yang sudah tidak segar salah satunya yaitu insangnya sudah memutih sehingga harganya juga ikut anjlok," tuturnya.

Sementara itu, Kepala Bidang Perikanan Tangkap Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Gunungkidul Wahid Supriyadi mengatakan, pihaknya mengakui jumlah produksi es balok untuk saat ini masih belum mampu menjangkau kuantitas ikan tangkapan para nelayan.

"Kami punya pabrik produksi es balok di Kalurahan Siraman, Wonosari. Namun memang produksinya masih kurang," ujar Wahid.

Karena keterbatasan produksi tersebut, kata Wahid, para nelayan terpaksa mengambil pasokan es balok dari luar daerah untuk mengawetkan hasil-hasil tangkapan. Kedepan, pihaknya bakal mengembangkan produksi es balok di Kabupaten Gunungkidul.

"Kami akan mengupayakan perbaikan pada mesin produksi es dan merehabilitas bangunan. Serta pengadaan mesin produksi es balok yang diusulkan melalui dana keistimewaan, rencananya Tahun 2025 nanti," pungkasnya.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB