Berita , D.I Yogyakarta

Resmi! Pelaku Percobaan Perampasan Motor Kawasan UPN Jogja Masuk DPO

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
perampasan motor kawasan UPN Jogja
Identitas pelaku perampasan motor kawasan UPN Jogja yang masuk daftar pencarian orang. (Foto: Instagram/@poldajogja)

HARIANE - Pelaku percobaan perampasan motor kawasan UPN Jogja resmi ditetapkan Polda Yogyakarta masuk ke daftar pencarian orang (DPO). 

Penetapan pelaku percobaan perampasan motor kawasan UPN Yogyakarta itu berlaku sejak Senin, 8 Mei 2023. 

Polda Yogyakarta juga telah merilis identitas pelaku percobaan perampasan motor kawasan UPN Yogyakarta yang berjumlah dua orang. 

Identifikasi Pelaku Perampasan Motor Kawasan UPN Jogja

Polda Yogyakarta telah berhasil mengantongi identitas pelaku percobaan perampasan motor kawasan UPN Yogyakarta yang terjadi pada Selasa, 2 Mei 2023 lalu. 

Berdasarkan hasil identifikasi Polda Yogyakarta, pelaku berjumlah dua orang. Pelaku pertama bernama Nikson Rahakbauw yang berasal dari Tutrean, Maluku. 

Lewat informasi polisi, pelaku saat ini berdomisili di Perumahan Jambusari Jl. Delima 5 Nomor 3 Wedomartani, Ngemplak, Sleman. 

Adapun pelaku kedua bernama Iskandar Lenunduan yang berasal dari daerah Seira, terletak di ujung Maluku. 

Pelaku kedua ini masih berstatus pelajar dan beralamat di Welutu, Wermaktian, Maluku Tenggara Barat, Maluku. 

Keduanya secara sah ditetapkan sebagai pelaku dan terancam dugaan tindak pidana penganiayaan, atau secara melawan hukum memaksa orang lain supaya melakukan, tidak melakukan, atau membiarkan sesuatu, dengan memakai kekerasan, atau dengan memakai ancaman kekerasan atau percobaan pemerasan, sebagaimana dimaksud dalam Pasal 351 KUHP atau Pasal 335 KUHP atau Pasal 368 KUHP Jo Pasal 53 KUHP

Kronologi Perampasan Motor di Kawasan UPN Jogja

Sebelum ditetapkan sebagai pelaku, kedua pria tersebut sempat viral di media sosial atas tindakan pemukulan terhadap seorang wanita di Jalan Ring Road sekitar UPN Yogyakarta Kampus 1. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB