Berita , Jabodetabek , Pilihan Editor

Beda dari K-Pop, Pemkot Depok Gelar DEPOKPOP yang Berkolaborasi dengan Kota Jeonju Korsel

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Beda dari K-Pop, Pemkot Depok Gelar DEPOKPOP yang Berkolaborasi dengan Kota Jeonju Korsel
Beda dari K-Pop, Pemkot Depok Gelar DEPOKPOP yang Berkolaborasi dengan Kota Jeonju Korsel
HARIANE – Semakin terdepan, pemkot Depok gelar DEPOKPOP yang bekerja sama dengan kota Jeonju, Korea Selatan.
Berkolaborasi dengan Kota Jeonju, pemkot Depok gelar DEPOKPOP atau disingkat D-Pop, meliputi program pendidikan, budaya, kepemudaan, dan smart city.
Karena itu, pemkot Depok gelar DEPOKPOP menjadi salah satu program spesial yang diadakan untuk kaum muda Depok.
Kabar mengenai event ini disampaikan resmi oleh Pemerintah Kota Depok melalui akun Instagram resminya.
pemkot Depok gelar DEPOKPOP
Poster Depok Pop Festival. (Foto: Instagram/pemkotdepok)
Hi, Pemuda/i Kota Depok!
Apakah kamu, pemuda/i yang tinggal di daerah Kota Depok, dan ingin punya pengalaman internasional kegiatan pendidikan, budaya dan kepemimpinan?,” tulis isi keterangan postingan tersebut.
BACA JUGA :
Pelatihan Barista di Kota Depok Diadakan Disnaker Depok Untuk Memfasilitasi Tingginya Tren Bisnis Kopi

Mulai Kapan Pemkot Depok Gelar DEPOKPOP?

Depok Pop Festival (Bukan Hanya fashion week), Road to Sister City Kota Depok dan Kota Jeonju Korea Selatan telah dimulai pada 31 Agustus hingga 4 September 2022 nanti.
Pada 2 September 2022, Pemkot Depok telah mengadakan Korean Culture Class, Public Speaking, dan Leadership secara online via zoom.
Kemudian pada 4 September 2022 akan ada penampilan Fashion Show dan Depok Youth Culture Seoul Oppa Meet and Greet, pukul 07.00 - 10.00 WIB, di Alun-alun Kota Depok.
Beberapa program yang akan diikuti diantaranya:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025