Berita , Jabodetabek , Pilihan Editor

Penemuan Mayat di Bintaro, Korban Ditemukan di Kali dengan Kondisi Terikat Dalam Karung

profile picture Nicholas Alvin
Nicholas Alvin
Penemuan Mayat di Bintaro, Korban Ditemukan di Kali dengan Kondisi Terikat Dalam Karung
Penemuan mayat di Bintaro dilaporkan terjadi tepatnya di Kali Pesanggrahan pada hari Selasa, 28 Juni 2022. (Foto : Instagram/Bintaro Tangsel Jaksel)
HARIANE - Peristiwa penemuan mayat di Bintaro, Jakarta Selatan dilaporkan terjadi pada hari Selasa, 28 Juni 2022 siang hari. Penemuan mayat di Bintaro tersebut di Kali Pesanggrahan, tepatnya di Jalan Deplu Bintaro.
Dilansir dari unggahan akun Instagram Jakarta Info, kabar penemuan mayat di Bintaro tersebut dilaporkan oleh sejumlah masyarakat yang melintas di Jalan Deplu Bintaro.
Berikut ini merupakan informasi lebih lanjut mengenai berita penemuan mayat di Bintaro tersebut.
BACA JUGA : Kronologi Pelecehan Anak di BXC Bintaro Viral di Medsos, Pelaku Diduga Idap Gangguan Jiwa

Penemuan Mayat di Bintaro Ditemukan Dalam Kondisi Diikat dalam Karung

Kabar penemuan tersebut dikabarkan menimbulkan keramaian masyarakat di lokasi kejadian.
Dari unggahan akun Instagram Bintaro Tangsel Jaksel, mayat yang ditemukan diidentifikasi merupakan seorang laki-laki.
Korban ditemukan di Kali Pesanggrahan dengan kondisi terikat oleh tali dan terlihat dimasukkan ke dalam sebuah karung berwarna putih.
"Penemuan mayat laki - laki di kali Deplu, Selasa (28/6/2022). Mayat seperti di ikat dengan karung berwarna putih," tulis unggahan tersebut.
BACA JUGA : Pelecehan Seksual Anak di Bintaro Xchange Mall, Pelaku Justru Ancam Perekam Video
Sejumlah warganet yang berkomentar menduga mayat yang ditemukan tersebut merupakan korban dari peristiwa pembunuhan.
"Dibunuh itu mah kayak nya," duga seorang warganet dengan akun @muhammadrizal.20.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB