Berita , Jabodetabek

Pengalihan Arus Lalu Lintas Jakarta 17 Agustus 2023, Berikut Jalur yang Dapat Digunakan pada Pagi atau Sore Hari

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Pengalihan Arus Lalu Lintas Jakarta 17 Agustus 2023
Berikut informasi seputar pengalihan arus lalu lintas Jakarta 17 Agustus 2023. (Ilustrasi: Unsplash/ Adrian Pranata)

2. Pengalihan Lalu Lintas Jakarta 17 Agustus 2023 untuk Kirab Bendera Pusaka Sore Hari

Pengalihan Arus Lalu Lintas Jakarta 17 Agustus 2023
Simak pengalihan arus lalu lintas Jakarta 17 Agustus 2023 mulai sore
hingga malam hari. (Foto: Unsplash/ Affan Fadhlan)

Sebagai informasi, kegiatan kirab bendera pusaka ini akan dimulai jam 16.30-17.30 WIB.

Sedangkan pengalihan arus lalu lintasnya diberlakukan mulai pukul 15.00-19.00 WIB yang sifatnya situasional.

Pengalihan arus lalu lintas sore hari ini tak sebanyak pagi hari. Berikut tiga pengalihan arus lalu lintasnya.

1) Jalan Veteran 1, 2, 3, Jalan Medan Merdeka Utara, serta simpang antara Jalan Medan Merdeka Timur dan Jalan Medan Merdeka Utara ditutup untuk kendaraan bermotor.

Transjakarta yang biasanya melewati Jalan Majapahit sampai Jalan Medan Merdeka Barat sisi timur dan Jalan Veteran 3 sampai Jalan Medan Merdeka Utara sisi selatan dialihkan ke Jalan Ir H Juanda - Jalan Suryopranoto - Jalan Balikpapan - Jalan Cideng - dan seterusnya.

2) Jalan Medan Merdeka Timur dari arah selatan ke barat melalui Jalan Medan Merdeka Utara dialihkan menuju Jalan Perwira - Jalan Katedral - Jalan Veteran - Jalan Ir H Juanda - dan lain-lain.

3) Arus lalu lintas dari utara atau Harmoni dan selatan atau Semanggi berlaku secara normal dan masih dapat melintasi Jalan Medan Merdeka Barat. 

Sebagai informasi tambahan, masyarakat yang tak begitu paham dengan rutenya tak perlu khawatir.

Ads Banner

BERITA TERKINI

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025