Kesehatan , Artikel
Perbedaan Burnout dan Lelah, Kondisi yang Menyerang Fisik hingga Mental
Nabila Intan Aprilia
Perbedaan burnout dan lelah, berbahaya jika sudah menjalar pada mental. (Foto: Pexels/Nataliya Vaitkevich)
HARIANE – Perbedaan burnout dan lelah, adalah dua kondisi yang dirasakan oleh setiap kalangan baik dari lingkungan pekerjaan, pendidikan, bahkan lingkungan rumah.
Perbedaan burnout dan lelah harus diketahui, sebab dua kondisi tersebut jika tidak dicermati akan menimbulkan kesalahpahaman pada kondisi diri.
Perbedaan burnout dan lelah dapat dilihat dari aspek seberapa lama hal tersebut terjadi dan efek yang ditimbulkan pada tubuh.
Penyebab burnout terlebih burnout secara emosi dan lelah biasa adalah dari tekanan, hambatan, serta kesulitan yang tidak mampu dihadapi masing-masing individu, sehingga menurunkan daya semangat kerja dan pekerjaan tidak dapat diselesaikan dengan baik.
BACA JUGA : Apa itu Hustle Culture? Mungkin Terjadi Saat Terlalu Rajin BekerjaPerbedaan burnout dan lelah biasa, terlebih pada burnout secara emosi dapat dipahami mulai dari definisi dua kondisi tersebut.