Artikel
Persyaratan Daftar Nikah di KUA 2023 dengan Mudah dan Cepat, Bisa Lewat Online!
Deslina Intan
Cara dan persyaratan daftar nikah di KUA dengan cepat dan mudah, ukup secara online di Simkah. (Ilustrasi: Freepik/freepic_diller)
2. Klik menu Daftar Nikah.
3. Masukkan Nomor Daftar Nikah dan Nomor Rekomendasi Nikah.
4. Pilih tempat dan waktu pelaksanaan nikah dengan lengkap.
5. Unggah dokumen yang diminta.
6. Masukkan nomor telepon dan email.
7. Unggah foto.
8. Cetak bukti pendaftaran nikah.
BACA JUGA : Puluhan Kasus Pencurian di Bantul Jogja Dilaporkan, Ini Daerah Paling RawanSiapa bilang menikah harus keluar biaya yang besar? Dilansir dari Simkah, apabila pernikahan dilaksanakan di KUA maka biaya layanan gratis. Sedangkan untuk pelaksanaan nikah di luar KUA akan dikenakan biaya layanan sebesar Rp 600 ribu. Cara dan persyaratan daftar nikah di KUA cukup cepat dilakukan secara daring untuk memudahkan calon pengantin.****