Berita , Wisata

Pesta Rakyat KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo Akan Dimeriahkan Bazar Kuliner Hingga Fashion Show

profile picture Hanna
Hanna
Pesta Rakyat KTT Asean 2023 di Labuan Bajo
Pesta Rakyat KTT Asean 2023 di Labuan Bajo. (Foto: Kemenparekraf)

SMes Hub menjadi salah satu agenda yang dilaksanakan dalam pesta rakyat sebagai platform untuk membantu dan memberdayakan para UMKM.

Mulai dari edukasi, konsultasi, kurasi, inkubasi hingga transaksi dengan tujuannya ekspor, market global atau pasar dunia

Bazar

Selanjutnya pesta rakyat ini juga akan melibatkan berbagai konten budaya lokal, untuk mengisi kegiatan bazar yang terdiri dari berbagai produk parekraf lokal.

Seperti berbagai hidangan kuliner, tenun, souvenir, produk-produk lokal unggulan seperti kopi dan gula reebok, serta produk kerajinan tangan lainnya.

ASEAN Youth

Pesta rakyat juga menyelenggarakan program ASEAN Youth dengan melibatkan 22 anggota delegasi dari negara-negara ASEAN. 

Di mana para peserta akan melakukan berbagai aktivitas seperti live on board, dialog dengan ASEAN Leaders, dan diskusi dengan pemuda lokal untuk lebih membumikan urgensi ASEAN di kalangan pemuda.

Demikian informasi selengkapnya seputar rangkaian acara dalam pesta rakyat KTT Asean 2023 di Labuan Bajo.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

BEM SI Bakal Gelar Aksi Serentak 25-27 dan 28 Juli 2025, Kritisi Kebijakan ...

BEM SI Bakal Gelar Aksi Serentak 25-27 dan 28 Juli 2025, Kritisi Kebijakan ...

Senin, 21 Juli 2025
Polres Kulon Progo Selidiki Kasus Pencurian Toko Berjejaring

Polres Kulon Progo Selidiki Kasus Pencurian Toko Berjejaring

Senin, 21 Juli 2025
Kebakaran di Tambora Jakbar Hari ini Hanguskan 70 Rumah, Polisi Dirikan Posko

Kebakaran di Tambora Jakbar Hari ini Hanguskan 70 Rumah, Polisi Dirikan Posko

Senin, 21 Juli 2025
Koperasi Merah Putih di Kulon Progo Siap secara Kelembagaan

Koperasi Merah Putih di Kulon Progo Siap secara Kelembagaan

Senin, 21 Juli 2025
Polda DIY Sita 2.338 Botol Miras Ilegal dari KRYD, Operasi Masih Terus Berlanjut

Polda DIY Sita 2.338 Botol Miras Ilegal dari KRYD, Operasi Masih Terus Berlanjut

Senin, 21 Juli 2025
Festival Kuliner Mataram 2025 di Pantai Baru Bantul, Ada Pertunjukan Seni hingga Kuliner ...

Festival Kuliner Mataram 2025 di Pantai Baru Bantul, Ada Pertunjukan Seni hingga Kuliner ...

Senin, 21 Juli 2025
Peluncuran Koperasi Desa Merah Putih, Sri Sultan: Penguatan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal

Peluncuran Koperasi Desa Merah Putih, Sri Sultan: Penguatan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal

Senin, 21 Juli 2025
Kecelakaan di Sanden Bantul, Toyota Avanza Tabrak Motor Parkir di Pinggir Jalan, Satu ...

Kecelakaan di Sanden Bantul, Toyota Avanza Tabrak Motor Parkir di Pinggir Jalan, Satu ...

Senin, 21 Juli 2025
Kecelakaan di Sanden Bantul Hari ini, Mobil Seruduk Motor Sampai Tercebur Sungai

Kecelakaan di Sanden Bantul Hari ini, Mobil Seruduk Motor Sampai Tercebur Sungai

Senin, 21 Juli 2025
‎Ribuan Kendaraan Ditilang Selama Sepekan Operasi Patuh Progo di Bantul, Berkendara Dibawah Umur ...

‎Ribuan Kendaraan Ditilang Selama Sepekan Operasi Patuh Progo di Bantul, Berkendara Dibawah Umur ...

Senin, 21 Juli 2025