Gaya Hidup , Hobi , Teknologi

PlayStation State of Play Juni 2022 Umumkan Deretan Game Menarik: Ada Resident Evil 4 Remake

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
PlayStation State of Play Juni 2022 Umumkan Deretan Game Menarik: Ada Resident Evil 4 Remake
PlayStation State of Play Juni 2022, menginformasikan beberapa game baru yang menarik untuk dicoba. (Foto: Twitter/PlayStation)
HARIANE – PlayStation State of Play Juni 2022 resmi mengumumkan beberapa game yang akan diluncurkan pada PlayStation 4 dan PlayStation 5 dan VR.
PlayStation State of Play Juni 2022 digelar oleh Sony pada Jumat, 3 Juni 2022 memamerkan beberapa macam dari trailer game dari para pengembang video game.
PlayStation State of Play Juni 2022 memberikan wadah pada pengembang video game, untuk menunjukkan tanggal rilis dari game yang akan diluncurkan, namun ada juga yang hanya menampilkan trailer atau teaser dari game yang akan dirilis di konsol buatan Sony.
Seperti pada bulan-bulan sebelumnya, PlayStation State of Play di bulan Juni 2022, Sony memberikan beberapa judul game, yang sudah dikonfirmasi akan hadir ke PlayStation.
BACA JUGA : 6 Tips dan Trik Ni no Kuni: Cross Worlds untuk Pemula, Game Fantasi dengan Keindahan Dunia
Tayangan PlayStation State of Play sendiri diluncurkan melalui channel Youtube PlayStation, 3 Juni 2022, memamerkan game ternama yang turut berpartisipasi dalam acara PlayStation State of Play Juni 2022 beberapa di antaranya, yakni Resident Evil 4 Remake, Final Fantasy XVI, Stray, Horizon Call of the Mountain, Season: A Letter to the Future, The Callisto Protocol, serta Resident Evil Village.

Terkait dengan PlayStation State of Play Juni 2022, game apa saja dan kapan game luar biasanya tersebut menyambangi konsol PS4 dan PS5? Dilansir dalam channel Youtube PlayStation, ada beberapa game baru yang diinformasikan, sebagai berikut:

1. Resident Evil 4 Remake

Capcom menginformasikan melalui PlayStation mengenai trailer pertama game Resident Evil 4 Remake.
Dalam video singkat dari trailer Resident Evil 4 Remake ditampilkan pada PlayStation State of Play Juni 2022, nampak mengalami perkembangan mulai dari tampilan grafis hingga sudut kamera yang semakin baik.
Trailer Resident Evil 4 Remake menggambarkan bahwa, Leon Kennedy dikirim ke sebuah pedesaan Eropa.
Pada penugasannya Leon harus mencari dan menemukan putri dari presiden Amerika yang diculik oleh pihak tidak dikenal.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Selasa, 01 Juli 2025
Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Selasa, 01 Juli 2025
Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Selasa, 01 Juli 2025
Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Selasa, 01 Juli 2025
‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

Selasa, 01 Juli 2025
Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Selasa, 01 Juli 2025
Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Selasa, 01 Juli 2025
DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

Selasa, 01 Juli 2025