Berita

Pria Perkosa Lansia 71 Tahun di Minahasa Utara, Polisi Berhasil Menangkap Pelaku

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara
Seorang pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara sambil membawa parang. (Ilustrasi: Freepik/rawpixel.com)

HARIANE - Seorang pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara sambil membawa parang sekitar pukul 22.30 WITA.

Aksi pelecehan seksual tersebut terjadi di wilayah Minahasa Utara pada hari Minggu, 14 Januari 2024 kemarin.

Pihak kepolisian yang mendapatkan laporan tersebut, segera memburu pelaku dan berhasil menangkapnya.

Kronologi Pria Perkosa Lansia 71 Tahun di Minahasa Utara

Dikutip dari akun Instagram @terrlalutuman yang telah memaparkan terkait adanya kasus pemerkosaan terhadap seorang lansia.

"Polres Minahasa Utara menangkap seorang pemuda berinisial KW (21 tahun) yang diduga memerkosa seorang wanita lanjut usia (lansia) berinisial AR usia 71 tahun," keterangan dari akun tersebut pada unggahannya.

Pria perkosa lansia 71 tahun di Minahasa Utara
Pelaku berhasil ditangkap oelh pihak kepolisian. (Foto: Instagram/terrlalutuman)

Setelah mendapatkan laporan mengenai adanya pemerkosaan, pohak kepolisian Minahasa Utara telah berhasil memburu dan menangkap pelaku atas dugaan pemerkosaan.

Diketahui pelaku merupakan seorang pria muda berinisial KW yang masih berusia 21 tahun telah melakukan tindakan asusila berupaya pemerkosaan terhadap seorang nenek.

Korban merupakan seorang lansia berinisial AR (71 tahun) tak bisa menolak dan melawan saat pelaku melancarkan aksinya.

Kapolres Minahasa Utara melalui KBO Reskrim Ipda Melkianus Ponto menjelaskan, peristiwa pemerkosaan tersebut terjadi di rumah korban saat malam hari.

Saat peristiwa terjadi, korban sedang tertidur sendiri di kamarnya. Pelaku tiba-tiba muncul dari arah dapur dan langsung masuk ke kamar korban.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Bank Kulon Progo Berikan Apresiasi Pada Peraih Medali Perak Paralimpiade Paris

Bank Kulon Progo Berikan Apresiasi Pada Peraih Medali Perak Paralimpiade Paris

Senin, 16 September 2024 20:47 WIB
Pemkab Kulon Progo Akan Kembangkan Pantai Trisik

Pemkab Kulon Progo Akan Kembangkan Pantai Trisik

Senin, 16 September 2024 19:55 WIB
Aksi Pencurian di Acara Maulid Nabi Ketahuan Warga, 2 Pria Hampir di Massa

Aksi Pencurian di Acara Maulid Nabi Ketahuan Warga, 2 Pria Hampir di Massa

Senin, 16 September 2024 19:25 WIB
Kraton Yogyakarta Kembali Gelar Garebeg Mulud, Warga Antusias Berebut Gunungan

Kraton Yogyakarta Kembali Gelar Garebeg Mulud, Warga Antusias Berebut Gunungan

Senin, 16 September 2024 18:09 WIB
Catat! Inilah Jadwal Musim Haji 2025 yang Sudah Dirilis Kemenag, Penerbitan Visa hingga ...

Catat! Inilah Jadwal Musim Haji 2025 yang Sudah Dirilis Kemenag, Penerbitan Visa hingga ...

Senin, 16 September 2024 15:01 WIB
Terungkap! Inilah Tampang Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman

Terungkap! Inilah Tampang Pelaku Pembunuhan di Padang Pariaman

Senin, 16 September 2024 14:56 WIB
Kecelakaan Mobil VS Motor di JJLS Gunungkidul, Satu Orang Meninggal Dunia

Kecelakaan Mobil VS Motor di JJLS Gunungkidul, Satu Orang Meninggal Dunia

Senin, 16 September 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 16 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 16 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 16 September 2024 10:54 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 16 September 2024 Naik Tipis, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Senin 16 September 2024 Naik Tipis, Berikut Rinciannya

Senin, 16 September 2024 10:53 WIB
Klaim Paling Unggul di Hasil Survei, DPD Golkar Bantul Optimis Pasangan Halim-Aris Menangkan ...

Klaim Paling Unggul di Hasil Survei, DPD Golkar Bantul Optimis Pasangan Halim-Aris Menangkan ...

Minggu, 15 September 2024 23:20 WIB