Berita

Profil Lengkap Haedar Nashir, Ketua Umum Muhammadiyah Baru yang Kembali Terpilih Periode 2022-2027

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Profil Lengkap Haedar Nashir, Ketua Umum Muhammadiyah Baru yang Kembali Terpilih Periode 2022-2027
Profil lengkap Haedar Nashir, sosok inspiratif Ketua Umum Muhammadiyah. (Foto: Instagram/Haedar Nashir Official)
HARIANE - Kembali terpilih sebagai Ketua Umum Muhammadiyah membuat profil Lengkap Haedar Nashir jadi sorotan masyarakat setelah acara Muktamar Muhammadiyah ke-48, Minggu, 20 November 2022.
Setelah adanya penetapan sidang Pleno VIII, profil lengkap Haedar Nashir kembali mencuat ke publik. Dirinya kembali terpilih bersama Abdul Mu’ti untuk periode 2022-2027.
Profil lengkap Haedar Nashir semakin membuat dirinya kukuh sebagai Ketua Umum, setelah pidatonya mengenai program yang lebih transformatif dan unggul untuk Muhammadiyah.
Penasaran dengan sosok Haedar Nashir? Berikut ini profil lengkapnya sebagai Ketua Umum terpilih Muhammadiyah periode 2022-2027.
BACA JUGA : Pesan Jokowi di Muktamar 48 Muhammadiyah dan Aisyiyah, Singgung Pertumbuhan Ekonomi hingga Hubungan Manusia dengan Alam

Biodata Haedar Nashir

Biodata Haedar Nashir
Biodata Haedar Nashir. (Foto: Youtube/Universitas Muhammadiyah Malang)
Nama Lengkap Beserta Gelar : Prof. Dr. K.H. Haedar Nashir, M.Si
Tanggal Lahir : 25 Februari 1958
Tempat Lahir : Bandung, Jawa Barat
Almamater : 
1. STPMD Yogyakarta (S1)
2. Universitas Gadjah Mada (S2)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pantau Konflik Iran Israel, Kemlu Perketat Perlindungan Terhadap WNI

Pantau Konflik Iran Israel, Kemlu Perketat Perlindungan Terhadap WNI

Selasa, 16 April 2024 15:12 WIB
Presiden Jokowi Beri 2 Arahan Soal Konflik Iran Israel, Apa Saja?

Presiden Jokowi Beri 2 Arahan Soal Konflik Iran Israel, Apa Saja?

Selasa, 16 April 2024 14:52 WIB
Hindari Eskalasi Konflik Iran Israel, Menlu Retno Dorong Negara Lain Menahan Diri

Hindari Eskalasi Konflik Iran Israel, Menlu Retno Dorong Negara Lain Menahan Diri

Selasa, 16 April 2024 14:36 WIB
Pertama Kali Setelah Pandemi, Sultan Gelar Open House di Kepatihan Yogyakarta

Pertama Kali Setelah Pandemi, Sultan Gelar Open House di Kepatihan Yogyakarta

Selasa, 16 April 2024 14:29 WIB
Harga Minyak Dunia Melonjak Usai Konflik Iran Israel, Ini Kebijakan Pemerintah Jaga Ekonomi

Harga Minyak Dunia Melonjak Usai Konflik Iran Israel, Ini Kebijakan Pemerintah Jaga Ekonomi

Selasa, 16 April 2024 13:47 WIB
Kunjungan Wisatawan di Bantul Capai 140 Ribu Orang Selama Libur Lebaran 2024, Pantai ...

Kunjungan Wisatawan di Bantul Capai 140 Ribu Orang Selama Libur Lebaran 2024, Pantai ...

Selasa, 16 April 2024 12:27 WIB
Ramalan Cuaca BMKG Prediksi Cuaca Ekstrem Landa Sumatra Hingga Papua

Ramalan Cuaca BMKG Prediksi Cuaca Ekstrem Landa Sumatra Hingga Papua

Selasa, 16 April 2024 12:19 WIB
Dishub Bantul Klaim Tak Ada Kemacetan Saat Libur Lebaran di Bantul

Dishub Bantul Klaim Tak Ada Kemacetan Saat Libur Lebaran di Bantul

Selasa, 16 April 2024 11:35 WIB
Instagram Wasit Indonesia U23 vs Qatar U23 Diserbu Netizen, Erick Thohir: Kami Akan ...

Instagram Wasit Indonesia U23 vs Qatar U23 Diserbu Netizen, Erick Thohir: Kami Akan ...

Selasa, 16 April 2024 10:51 WIB
Jadwal SIM Keliling Jogja April 2024, Cek Lokasi di Malam Minggu

Jadwal SIM Keliling Jogja April 2024, Cek Lokasi di Malam Minggu

Selasa, 16 April 2024 10:28 WIB