Berita , Headline

Profil Singkat Guinandra Jatikusumo, Calon Suami Putri Tanjung yang Punya Banyak Prestasi

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Profil Singkat Guinandra Jatikusumo, Calon Suami Putri Tanjung yang Punya Banyak Prestasi
Profil singkat Guinandra Jatikusumo yang resmi bertunangan dengan Putri Tanjung. (Foto: Instagram/putri_tanjung)
HARIANE - Profil singkat Guinandra Jatikusumo yang resmi bertunangan dengan Putri Tanjung pada hari Sabtu 5 Maret 2022 di kediaman keluarga Chairul Tanjung yang berada di Menteng, Jakarta Pusat.
Profil singkat Guinandra Jatikusumo banyak dicari netizen setelah acara pertunangan berlangsung. Banyak netizen yang ingin tau siapa sebenarnya sosok calon suami Putri Tanjung ini.
Profil singkat Guinandra Jatikusumo yang ternyata bukan orang sembarangan dan punya pendidikan dan prestasi yang tidak main main.
Berikut profil singkat Guinandra Jatikusumo, calon suami Putri Tanjung yang mempunyai banyak prestasi.
Guinandra Jatikusumo yang kerap disapa Andra ini merupakan putra kedua dari pasangan Dwi Asmono dan Dira Priyati Komalaningtyas.
Andra merupakan lulusan dari SMA Taruna Nusantara Magelang yang dikenal berprestasi sejak masih remaja.
BACA JUGA : Resmi! Putri Tanjung Tunangan dengan Guinandra Jatikusumo, Netizen: Hari Patah Hati Para Eksmud
Calon suami Putri Tanjung ini pernah menjadi juara pertama dalam penelitian yang pernah dikompetisikan di International Conference of Young Scientist 2009 yang digelar di Polandia.
Pria kelahiran 19 Juni 1992 ini juga pernah mendapat perunggu di Asian Science Camp 2009 di Jepang.
Tidak berhenti disitu, Andra juga menjadi wisudawan terbaik di SMA Taruna Nusantara Magelang.
Dengan prestasi yang diraih, Guinandra Jatikusumo berhasil mendapatkan beasiswa dari Eka Tjipta Foundation dan mendapat sebutan sebagai pemuda Harapan Bangsa.
Calon suami Putri Tanjung ini juga merupakan lulusan Arts in Economics di New York University dan berhasil meraih IPK yang nyaris sempurna di 3,9. Setelah lulus dari New York University, ia melanjutkan studinya ke INSEAD.
Guinandra sendiri diketahui pernah bekerja di Citibank pada tahun 2015 sampai tahun 2017 sebagai Senior Analyst, Investment Banking.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB