Berita , Headline

Profil Singkat Guinandra Jatikusumo, Calon Suami Putri Tanjung yang Punya Banyak Prestasi

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Profil Singkat Guinandra Jatikusumo, Calon Suami Putri Tanjung yang Punya Banyak Prestasi
Profil singkat Guinandra Jatikusumo yang resmi bertunangan dengan Putri Tanjung. (Foto: Instagram/putri_tanjung)
Dilansir dari Linkedin, pria kelahiran Bogor ini juga pernah bekerja di GIC Singapura selama 4 tahun sebagai Associate, Direct Investments, Private Equity dan Asst. Vice President, Direct Investments, Private Equity selama masing-masing 2 tahun.
BACA JUGA : Pencapaian OST Pertama Haechan NCT 'Good Person', Bikin Bangga!
Saat ini, Guinandra diketahui menjabat di perusahaan investasi Sea Capital Singapore sebagai Principal, Investment Professional.
Putri Tanjung sendiri merupakan anak pertama dari konglomerat Chairul Tanjung, yang dikenal sebagai pengusaha muda yang sukses mengikuti jejak ayahnya.
Pada umur 23 tahun Putri Tanjung ditunjuk Presiden Joko Widodo sebagai staff khusus Presiden. Saat ini ia juga aktif menjadi CEO PT Visi Muda Kreatif.
Pertunangan Putri Tanjung dan Guinandra Jatikusumo berjalan lancar dengan menerapkan protokol kesehatan yang cukup ketat seperti tes PCR dan membatasi jumlah undangan.
Acara yang digelar pada Sabtu 5 Maret 2022 ini berjalan lancar dengan dihadiri oleh keluarga dari kedua belah pihak.
Guinandra Jatikusumo secara resmi meminang Putri Tanjung dengan memberikan anak sulung Chairul Tanjung tersebut sebuah cincin dan kalung sebagai penanda resminya pertunangan mereka.
Puncak prosesi lamaran dilewati dengan lancar dan diiringi dengan haru dan tawa kekeluargaan saat Putri Tanjung menyatakan bersedia di pinang oleh Guinandra.
Kabarnya Putri dan Andra akan melangsungkan pernikahan di bulan yang sama yakni di tanggal 20 Maret 2022.
Profil singkat Guinandra Jatikusumo menunjukkan bahwa pria berusia 29 tahun tersebut memiliki prestasi yang tidak main-main dalam bidang ekonomi.****(Kontributor: Deslina Intan F.V)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB