Berita , D.I Yogyakarta

Maksimalkan Program Aku Hatinya PKK Kota Yogyakarta, Kelurahan Klitren Melakukan Inovasi Losida

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Maksimalkan Program Aku Hatinya PKK Kota Yogyakarta, Kelurahan Klitren Melakukan Inovasi Losida
Maksimalkan Program Aku Hatinya PKK Kota Yogyakarta, Kelurahan Klitren Melakukan Inovasi Losida
Kelurahan yang memiliki luas sebesar 0,68 kilometer persegi ini memiliki 1 Tim Penggerak (TP) PKK, 16 kelompok PKK RW, 62 kelompok PKK RT, serta 120 kelompok PKK Dasawisma.
Keempat pokja (Kelompok kerja) tersebut memiliki tujuan masing-masing.
Menurut Suni Fatmah, Penjabat Ketua TP PKK Kota Yogyakarta, Pokja 3 bertujuan untuk memperkuat ketahanan sandang dan pangan, serta memastikan kondisi kesehatan keluarga.
Pokja 3 ini juga lebih fokus pada kegiatan seperti kampung sayur, rumah sehat, peternakan, perikanan, serta bank sampah.
BACA JUGA : Kesenjangan Ekonomi di Jogja Justru Berkurang Pasca Pandemi Covid-19, ini Sebabnya
Pada pokja inilah inovasi Losida dilakukan. Bagi yang masih merasa asing dengan nama inovasi tersebut, perlu diketahui bahwa nama inovasi ini diambil dari singkatan Lodong Sisa Dapur.
Inovasi Losida ini dapat memanfaatkan botol bekas dan sampah organik.
Suni Fatmah menjelaskan, cara melakukannya bisa dengan dua tahap, yaitu tanam botol bekas ke dalam tanah atau pot tanaman sampai beberapa centimenter, lalu isi Losida dengan sampah organik sisa dapur.
Sampah organik tersebut tidak langsung serta merta dipakai. Bank sampah di RW 14, 13, dan 02 lah yang mengubah sampah organik menjadi pupuk kompos dan eco enzim.
Sekian informasi mengenai Program Aku Hatinya PKK Kota Yogyakarta di Kelurahan Klitren yang diharapkan bisa terus berinovasi, mengerti mengenai informasi, tanggap, sigap, serta tangguh.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025