Berita , D.I Yogyakarta

Remaja Hilang di Hutan Dlingo Bantul Akhirnya Ditemukan, Begini Kronologi Hilangnya Korban

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
remaja hilang di Hutan Dlingo Bantul
Remaja hilang di Hutan Dlingo Bantul ditemukan hari ini. (Instagram/basarnas yogyakarta)

HARIANE – Remaja hilang di Hutan Dlingo Bantul akhirnya ditemukan setelah Tim SAR Gabungan mencari korban selama dua hari.

Remaja hilang tersebut bernama Andi (15) warga Kapingan, Kelurahan Temuwuh, Kecamatan Dlingo, Kabupaten bantul, Jogja.

Berdasarkan keterangan dari Basarnas Yogyakarta, Andi hilang pada Senin, 7 Agustus 2023 dan berhasil ditemukan pada Rabu, 9 Agustus 2023.

Saat pertama kali ditemukan, Andi dalam keadaan lemas dan kelaparan karena tiga hari hilang tanpa makan maupun minum.

Bahkan salah satu anggota Tim SAR harus menggendong tubuh Andi keluar dari Hutan Dlingo karena remaja tersebut dalam keadaan lemah.

Setelah berhasil dievakuasi, selanjutnya Andi dibawa ke Klinik Mitra Husada untuk mendapatkan perawatan medis lebih lanjut.

Kronologi Remaja Hilang di Hutan Dlingo Bantul

remaja hilang di Hutan Dlingo Bantul
Usai ditemukan, Andi kemudian dibawa ke klinik untuk mendapatkan perawatan. (Instagram/basarnas yogyakarta)

Berdasarkan keterangan dari akun Instagram @basarnas_yogyakarta, awalnya remaja hilang di Hutan Dlingo Bantul pergi dari rumah.

Saat diperjalanan, remaja tersebut sempat bertemu dengan tetangganya. Saat ditanya hendak kemana, Andi menjawab mau ke Kali Panjang.

Tetangga tersebut pun berinisiatif mengajak Andi pulang, namun yang bersangkutan menolak ajakannya.

Tetangga tersebut kemudian menemui ibu Andi dan melapor bahwa remaja tersebut hendak ke Kali Panjang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Jadwal Pemadaman Listrik Malang 3 Mei 2024, Berdampak Terhadap ULP Kapanjen

Kamis, 02 Mei 2024 20:11 WIB
TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

TPA Piyungan Tutup Permanen, DLH Kota Yogyakarta Terapkan Skema Permainan Dakon

Kamis, 02 Mei 2024 19:53 WIB
Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Gedung Baru DPRD Gunungkidul Ditargetkan Selesai Sebelum Pelantikan

Kamis, 02 Mei 2024 19:50 WIB
Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Seorang Remaja Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Korban Hilang dan Belum Ditemukan

Kamis, 02 Mei 2024 19:26 WIB
Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Pendaftaran PPK dan PPS Pilkada 2024 Kota Yogyakarta Resmi Dibuka

Kamis, 02 Mei 2024 19:21 WIB
Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Emas dan Nangka Muda Jadi Penyebab Inflasi di Kota Yogyakarta

Kamis, 02 Mei 2024 19:17 WIB
Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Seorang Anak Tenggelam di Kali Ciliwung Jakarta Selatan, Tim SAR Lakukan Pencarian

Kamis, 02 Mei 2024 18:22 WIB
Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Apes, Ketahuan Hendak Maling di Piyungan Bantul, Pria Asal Boyolali Kabur Tinggalkan Motor

Kamis, 02 Mei 2024 17:51 WIB