Berita

Seorang Pria Bawa Kabur Mobil Seharga Rp 225 juta, Berikut Kronologinya

profile picture Rizki Muhammad Iqbal
Rizki Muhammad Iqbal
Pria Bawa Kabur Mobil Seharga Rp 225 Juta
Seorang pria bawa kabur mobil seharga Rp 225 juta milik korban ke Lampung. (Foto: X/@endlesslyflaw)

HARIANE - Seorang pria bawa kabur mobil seharga Rp 225 juta dari Bekasi ke Lampung. Terduga pelaku penggelapan mobil ini bernama Hasnan.

Pria bawa kabur mobil seharga Rp 225 juta alias terduga pelaku merupakan tetangga dekat bertahun-tahun dengan korban saat tinggal di Bekasi, Jawa Barat.

Meskipun pada awalnya mempercayai, namun pria tersebut justru membawa kabur mobil berharga milik korban dengan akun X @endlesslyflaw.

Korban meminta bantuan ke media sosial, khususnya X, untuk menemukan terduga pelaku dan berharap agar orang-orang tidak tertipu sebagaimana hal yang dia alami.

Kronologi Pria Bawa Kabur Mobil Seharga Rp 225 Juta

https://twitter.com/endlesslyflaw/status/1688180289728868352?t=RQ7CiF1ou_9smOt3vZ_H8Q&s=08
Orang yang marah-marah sambil meminta bukti-bukti yang jelas kepada polisi. (Foto: X/@endlesslyflaw)

Permasalahan ini berawal pada 18 Juli 2023 ketika terduga pelaku, Hasnan, izin untuk pinjam mobil korban dengan alasan kondangan ke saudaranya di Lampung.

Setelah itu kabarnya menghilang. Korban dan keluarganya berusaha untuk menelepon selama puluhan hingga ratusan kali, namun tidak bisa.

Kata teman Grab terduga pelaku, ponselnya sedang rusak. Kemudian korban dan keluarganya menunggu selama seminggu sebagai bentuk pemakluman.

Seminggu kemudian tidak ada kabar dari pria bawa kabur mobil seharga Rp 225 juta tersebut. Maka korban dan keluarganya memutuskan untuk melaporkan kejadian ini ke polisi dengan dugaan Tindak Pidana Penggelapan.

Saat berusaha melacak mobil yang dibawa kabur oleh terduga pelaku menggunakan GPS, korban dan keluarganya memutuskan untuk meminta bantuan empat polisi Bekasi dengan uang Rp 15 juta untuk bisa ke titik berdasarkan GPS tersebut.

Keempat polisi tersebut juga meminta bantuan dari dua polisi Lampung untuk bersama-sama korban dan keluarganya menuju rumah yang berada di titik GPS.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025