Berita

Solusi Lupa Password Akun Kartu Prakerja, Ikuti Langkah Berikut untuk Bisa Masuk dengan Kata Sandi Baru

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Solusi Lupa Password Akun Kartu Prakerja, Ikuti Langkah Berikut untuk Bisa Masuk dengan Kata Sandi Baru
Solusi lupa password akun Kartu Prakerja. (Foto: Instagram/prakerja.go.id)
HARIANE – Solusi lupa password akun Kartu Prakerja di bawah ini merupakan informasi yang bermanfaat bagi masyarakat atau peserta program dari pemerintah ini yang lupa dengan kata sandi dari akun yang dimiliki.
Informasi mengenai solusi lupa password akun Kartu Prakerja ini diketahui dari unggahan dalam akun media sosial resmi milik Kartu Prakerja.
Berikut informasi lengkap mengenai solusi lupa password akun Kartu Prakerja berdasarkan pada keterangan dalam unggahan tersebut.

Solusi Lupa Password Akun Kartu Prakerja

BACA JUGA : 5 Cara Lolos Verifikasi Muka Kartu Prakerja Gelombang 27, Wajib Diketahui agar Tidak Melulu Gagal
Berdasarkan pada unggahan tersebut, diketahui bahwa terdapat banyak peserta dari Kartu Prakerja yang mempunyai masalah saat mengakses akun Kartu Prakerja.
Masalah tersebut bisa berupa lupa password atau lupa nomor Kartu Prakerja. Oleh sebab itu, simak penjelasan berikut ini untuk mengatasi masalah tersebut.
Bagi peserta program Kartu Prakerja yang lupa dengan kata sandi atau password akun Kartu Prakerja miliknya dapat mengikuti langkah berikut ini.
1. Buka situs Kartu Prakerja, kemudian klik Masuk.
2. Klik Lupa Password.
3. Ketik Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang digunakan pada saat pendaftaran akun Kartu Prakerja pada kolom yang tersedia.
4. Kemudian akan muncul pemberitahuan untuk mengatur ulang password melalui alamat email yang tertera (disamarkan).
Ads Banner

BERITA TERKINI

Gara-gara Uang Parkir, Warga Bambanglipuro Bantul Babak Belur Usai Dikeroyok

Gara-gara Uang Parkir, Warga Bambanglipuro Bantul Babak Belur Usai Dikeroyok

Minggu, 18 Mei 2025
Kasus Perusakan Makam di Banguntapan Bantul, Mayoritas Milik Warga Non Muslim

Kasus Perusakan Makam di Banguntapan Bantul, Mayoritas Milik Warga Non Muslim

Minggu, 18 Mei 2025
Catat! Ini Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 19 Mei 2025

Catat! Ini Jadwal Penerbangan 19 Kloter Jemaah Haji Berangkat 19 Mei 2025

Minggu, 18 Mei 2025
Viral! Tujuh Makam di Banguntapan Bantul Rusak Misterius, Pelaku Masih Dicari

Viral! Tujuh Makam di Banguntapan Bantul Rusak Misterius, Pelaku Masih Dicari

Minggu, 18 Mei 2025
13 Pantai Gunungkidul Ditetapkan Jadi Habitat Penyu, Mana Saja ? Berikut Daftarnya

13 Pantai Gunungkidul Ditetapkan Jadi Habitat Penyu, Mana Saja ? Berikut Daftarnya

Minggu, 18 Mei 2025
Ratusan Telur Penyu Ditemukan di Pantai Wediombo

Ratusan Telur Penyu Ditemukan di Pantai Wediombo

Minggu, 18 Mei 2025
Lansia di Gunungkidul Ditemukan Tak Bernyawa di Lahan Tegalan

Lansia di Gunungkidul Ditemukan Tak Bernyawa di Lahan Tegalan

Minggu, 18 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 18 Mei 2025 Stabil, Cek Daftarnya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 18 Mei 2025 Stabil, Cek Daftarnya Disini

Minggu, 18 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 18 Mei 2025 Berapa? Cek Yuk

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 18 Mei 2025 Berapa? Cek Yuk

Minggu, 18 Mei 2025
Terpilih Lagi! Begini Profil Ketua Umum Tidar 2025-2030, Rahayu Saraswati D. Djojohadikusumo

Terpilih Lagi! Begini Profil Ketua Umum Tidar 2025-2030, Rahayu Saraswati D. Djojohadikusumo

Sabtu, 17 Mei 2025