Artikel

Syarat Perpanjang SIM di Bandung, Wajib Tahu Bagi SIM A dan C

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Syarat Perpanjang SIM di Bandung, Wajib Tahu Bagi SIM A dan C
Syarat Perpanjang SIM di Bandung, Wajib Tahu Bagi SIM A dan C
HARIANE - Syarat perpanjang SIM di Bandung menjadi informasi yang perlu anda perhatikan.
Di mana syarat perpanjang SIM di Bandung kini sudah semakin dipermudah oleh pihak kepolisian.
Lantas apa saja syarat perpanjang SIM di Bandung yang perlu anda persiapkan?
Berikut informasi selengkapnya seputar syarat perpanjang SIM di Bandung yang bisa anda simak dibawah ini.
BACA JUGA : Cara Membuat dan Perpanjang SIM Online Beserta Rincian Harga, Mudah dan Dapat Dilakukan di Rumah Melalui Digital Korlantas POLRI

Syarat Perpanjang SIM di Bandung 

Dilansir dari laman pemkot Bandung, kini pelayanan perpanjangan SIM A dan C sudah tersedia di Mal Pelayanan Publik (MPP).
Tepatnya berada di Jalan Cianjur No.34 Kota Bandung yang sudah bisa diakses setiap Senin sampai Sabtu.
Sedangkan untuk waktu pendaftaran dimulai Pukul 09.00 sampai 12.00 WIB.
Adapun berikut persyaratan perpanjangan di Mal Pelayanan Publik Kota Bandung, yaitu:
1. SIM A dan SIM C yang masih berlaku tidak melebihi dari masa berlakunya.
2. KTP asli atau SUKET (Surat keterangan pengganti E-KTP) yang masih berlaku berikut Fotocopy KTP/SUKET.
3. Pelayanan SIM Outlet MPP Jalan Cianjur hanya melayani Perpanjangan SIM A dan C seluruh indonesia.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Tahun 2025, Kulon Progo Dapatkan Lima Kuota Transmigrasi

Jumat, 18 Juli 2025
Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Waspada, Hewan Cantik Tapi Bahaya Mulai Muncul di Pantai Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Transaksi Gunakan Uang Palsu di Sebuah Counter HP, 3 Warga Magelang Diamankan Polsek ...

Kamis, 17 Juli 2025
Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Puro Pakualaman Kenalkan Budayanya ke Masyarakat Kulon Progo

Kamis, 17 Juli 2025
Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Dinas Perdagangan Gunungkidul Temukan Beras Premium Oplosan Dijual di Toko-Toko

Kamis, 17 Juli 2025
Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Hasil Drawing Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Masuk Grup B Lawan ...

Kamis, 17 Juli 2025
Siap-siap! PPG PAI 2025 Angkatan II Digelar Awal September

Siap-siap! PPG PAI 2025 Angkatan II Digelar Awal September

Kamis, 17 Juli 2025
Ini Peran SDP Warga Gunungkidul dalam Kasus Kredit Fiktif Rp569 Miliar

Ini Peran SDP Warga Gunungkidul dalam Kasus Kredit Fiktif Rp569 Miliar

Kamis, 17 Juli 2025
Sekolah Rakyat Mulai Difungsikan, Komisi D DPRD DIY Soroti Kurangnya Kesiapan Teknis

Sekolah Rakyat Mulai Difungsikan, Komisi D DPRD DIY Soroti Kurangnya Kesiapan Teknis

Kamis, 17 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Kembali Meroket

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 17 Juli 2025 Kembali Meroket

Kamis, 17 Juli 2025