Berita

Tidak Ada Pemangkasan Masa Tinggal Jamaah, Ternyata ini Penyebab Ongkos Haji 2025 Turun

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
biaya haji 2025 turun
Ini 3 faktor yang menyebabkan biaya haji 2025 turun. (Pexels/Anas Jawed)

HARIANE – Kementerian Agama membeberkan beberapa faktor yang menyebabkan biaya haji 2025 turun jadi Rp 55,4 juta.

Seperti yang diberitakan sebelumnya, Menteri Agama memiliki beberapa rencana supaya ongkos haji 1446 H turun tanpa mengurasi kualitas layanan, seperti perintah Presiden Prabowo.

Salah satu rencananya yaitu dengan memangkas masa tinggal jamaah haji Indonesia di Arab Saudi yang biasanya 41 hari.

Lantas, apakah ada pemangkasan masa tinggal jamaah pada musim haji 1446 H/2025 M? Berikut penjelasan selengkapnya.

Faktor Penyebab Biaya Haji 2025 Turun

Berdasarkan penjelasan dari Dirjen PHU Kemenag Hilman Latief, tidak ada pemangkasan masa tinggal jamaah haji 2025.

Ia kemudian menjelaskan tiga faktor yang menyebabkan biaya haji 2025 turun, yaitu :

Pertama, Kemenag berhasil melakukan banyak efisiensi hasil dari proses negosiasi dengan penyedia layanan haji di Arab Saudi pada 2024 yang lalu.

Efisiensi ini diterapkan dalam berbagai komponen layanan, seperti akomodasi, konsumsi hingga biaya layanan di Armuzna (Arafah, Muzdalifah dan Mina).

“Total efisiensi ini mencapai Rp 600 miliar,” jelas Hilman Latief.

Alasan kedua, tim pengadaan Kemenag terus melakukan negosiasi dengan penyedia layanan haji 2025 di Arab Saudi.

“Efisiensinya cukup signifikan karena keberhasilan dalam proses negosiasi,” sambungnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025