Berita , Olahraga , Nasional , Jabodetabek

Timnas Indonesia U22 Diarak di GBK, Usai Raih Emas di SEA GAMES 2023

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Timnas Indonesia U22 Diarak
Timnas Indonesia Juara di SEA GAMES 2023. (Sumber foto: Instagram/@PSSI)

HARIANE - Timnas Indonesia U22 diarak baru-baru ini menjadi topik perbincangan warganet di media sosial.

Pasalnya, usai berhasil mengalahkan Timnas Thailand dalam ajang SEA GAMES 2023 di stadion Phnom Penh Olympic, Selasa 16 Mei pukul 19.30 WIB.

Garuda muda berhasil membawa kemenangan untuk Indonesia setelah 'puasa emas' sejak tahun 1991 di Memorial Rizal, Manila, Filipina.

https://youtu.be/xODorptMUXo
Timnas Indonesia Juara di Manila 1991.
(Sumber foto: Youtube/@Cerita Bola Indonesia)

Tentu saja hal tersebut membawa angin segar bagi Indonesia karena mampu mengalahkan Timnas Thailand dan raih emas di SEA GAMES 2023.

Diketahui Timnas Indonesia akan kembali ke tanah air pada Kamis, 18 Mei 2023 malam hari.

Dikutip dari Instagram resmi @PSSI menyebutkan bahwa Timnas Indonesia U22 diarak pada Jumat 19 Mei 2023 mulai pukul 08.00 WIB.

https://www.instagram.com/p/CsXinyytdFt/?utm_source=ig_web_copy_link&igshid=MzRlODBiNWFlZA==
Timnas Indonesia U22 diarak di GBK.
(Sumber foto: Instagram/@PSSI)

Lokasi arak-arakan dimulai dari Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) lalu menuju jalan Sudirman, kemudian menuju Bundaran HI dan berakhir di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

Pada malam final SEA GAMES 2023 antara Indonesia vs Thailand terjadi kehebohan di media sosial.

Dikutip dari Twitter @ramenrs_ menyebutkan dalam tweetnya pluit yang ditiupkan oleh wasit membuat Indonesia mengira bahwa permainan telah selesai.   

https://twitter.com/mtsb_id/status/1658480993811185664?s=20
Timnas Indonesia di Prank Wasit Oman.
(Sumber foto: Twitter/@mtsb_id)

"Ini sedih atau lucu udah senang duluan kena prank wasit mana udah selebrasi," tulis @ramenrs_

Ads Banner

BERITA TERKINI

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Puluhan Juta Koin Bumi Mataram akan Dibawa ke Jakarta, Lambang Perlawanan Politisasi Hukum ...

Selasa, 22 Juli 2025
Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selama 1,5 Jam, 37 Kendaraan Terjaring Razia di Jogja Karena Masa Berlaku KIR ...

Selasa, 22 Juli 2025
Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Selasa, 22 Juli 2025
Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Selasa, 22 Juli 2025
Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Selasa, 22 Juli 2025
Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Selasa, 22 Juli 2025
22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

Selasa, 22 Juli 2025
Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Selasa, 22 Juli 2025
Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Selasa, 22 Juli 2025
Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Selasa, 22 Juli 2025