Berita , Pendidikan

Tips Lolos Seleksi Administrasi LPDP 2023 Program Afirmasi Penyandang Disabilitas

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Tips Lolos Seleksi Administrasi LPDP 2023
Tips lolos seleksi administrasi LPDP 2023 perlu diperhatikan agar bisa melanjutkan seleksi di tahap berikut. (Ilustrasi: Freepik/azerbaijan_stockers)

HARIANE - Beasiswa LPDP tahun 2023 tahap 2 sudah dibuka, oleh karena itu beberapa tips lolos seleksi administrasi LPDP 2023 program afirmasi khusus penyandang disabilitas sebaiknya perlu diperhatikan.

Hampir di semua proses rekrutmen seleksi administrasi adalah pintu masuk agar bisa melanjutkan ke tahap berikutnya rekrutmen Beasiswa LPDP 2023.

Berdasarkan postingan  LPDP Kemenkeu RI pada akun instagramnya bahwa belasan ribu orang tercatat melakukan submit pendaftaran pada Tahap 1 pada Januari lalu.

Namun ribuan orang pula yang harus gagal bahkan saat masih proses seleksi administrasi, padahal seleksi administrasi adalah proses yang bisa diantisipasi.

Oleh karena itu beberapa tips lolos seleksi administrasi LPDP 2023 program afirmasi dapat memberikan gambaran apa saja yang harus dipersiapkan agar bisa lolos seleksi administrasi, secara khusus bagi penyandang disabilitas.

Program Beasiswa LPDP yang Dibuka Tahun 2023

Tips lolos seleksi administrasi LPDP 2023 perlu diperhatikan agar bisa melanjutkan seleksi di tahap berikut. (Ilustrasi: Freepik/azerbaijan_stockers)

Sebelumnya membahas tips lolos seleksi administrasi LPDP 2023 program afirmasi, perlu diketahui bahwa ada tahun 2023, program LPDP dibuka dalam 2 tahap yakni tahap 1 pada 5 Januari-25 Februari 2023, dan tahap 2 pada periode 9 Juni-9 Juli 2023.

Bagi para mahasiswa yang ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dan belum sempat mengikuti seleksi di tahap 1 dapat mendaftar dan seleksi di tahap 2.

Dilansir dari laman LPDP Kemenkeu, proses pendaftaran dapat dilakukan dengan tahapan sebagai berikut.

  • Mendaftar secara online pada situs Pendaftaran Beasiswa LPDP: https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/  
  • Melengkapi dan mengunggah semua dokumen yang dipersyaratkan pada aplikasi pendaftaran
  • Pastikan melakukan submit aplikasi pendaftaran untuk mendapatkan kode registrasi/pendaftaran.
  • Pastikan dokumen-dokumen pendukung seperti Surat Rekomendasi, Surat Keterangan atau yang sejenis diterbitkan pada tahun 2023 dan sesuai ketentuan LPDP.
Ads Banner

BERITA TERKINI

12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

12 Kapanewon di Bantul Terdampak Banjir, Sejumlah Bangunan Rusak

Sabtu, 29 Maret 2025
Tempuh Jarak Hampir 600 Km, Pria Mudik Naik Sepeda dari Cikarang Ke Gunungkidul ...

Tempuh Jarak Hampir 600 Km, Pria Mudik Naik Sepeda dari Cikarang Ke Gunungkidul ...

Sabtu, 29 Maret 2025
Diguyur Hujan Deras, Sebuah Sekolah di Gunungkidul Masih Terendam Banjir Hingga 2 Meter

Diguyur Hujan Deras, Sebuah Sekolah di Gunungkidul Masih Terendam Banjir Hingga 2 Meter

Sabtu, 29 Maret 2025
Dampak Hujan di Gunungkidul, Sungai Bawah Tanah Baron Meluap

Dampak Hujan di Gunungkidul, Sungai Bawah Tanah Baron Meluap

Sabtu, 29 Maret 2025
Pantau Pos Pengamanan di Tugu Yogyakarta, Hasto Wardoyo Sebut Lalu Lintas H-3 Lebaran ...

Pantau Pos Pengamanan di Tugu Yogyakarta, Hasto Wardoyo Sebut Lalu Lintas H-3 Lebaran ...

Jumat, 28 Maret 2025
Tinjau Stasiun Tugu Yogyakarta, Kapolri Sebut Puncak Arus Mudik Terjadi Jumat Malam

Tinjau Stasiun Tugu Yogyakarta, Kapolri Sebut Puncak Arus Mudik Terjadi Jumat Malam

Jumat, 28 Maret 2025
Diguyur Hujan Deras, Puluhan Rumah di Gunungkidul Terendam Banjir

Diguyur Hujan Deras, Puluhan Rumah di Gunungkidul Terendam Banjir

Jumat, 28 Maret 2025
Puluhan Rumah di Imogiri Terendam Banjir Imbas Kali Celeng Meluap

Puluhan Rumah di Imogiri Terendam Banjir Imbas Kali Celeng Meluap

Jumat, 28 Maret 2025
Kunjungan ke Jogja, Wapres Gibran Tinjau Pembangunan Pasar Terban

Kunjungan ke Jogja, Wapres Gibran Tinjau Pembangunan Pasar Terban

Jumat, 28 Maret 2025
Selalu Lebih Awal, Berikut Jadwal Idul Fitri Jemaah Aolia Tahun Ini

Selalu Lebih Awal, Berikut Jadwal Idul Fitri Jemaah Aolia Tahun Ini

Jumat, 28 Maret 2025