Gaya Hidup

Tips Menjaga Kesehatan Setelah Idul Fitri Agar Terhindar dari Berbagai Penyakit

profile picture Indar Mirani
Indar Mirani
tips menjaga kesehatan setelah Idul Fitri
Tips menjaga kesehatan setelah Idul Fitri (foto: Pexels/Cats Coming)

HARIANE - Bebebrapa tips menjaga kesehatan setelah Idul Fitri yang harus dicoba agar silaturahmi tetap lancar.

Umat Islam merayakan Idul Fitri sebagai hari kemenangan setelah menjalankan puasa dengan menahan diri dari makan, minum, dan mengendalikan hawa nafsu.

Beberapa orang saat ini sedang menyiapkan makanan lezat yang dapat dikonsumsi bersama keluarga mereka di rumah. 

Berikut ini tips menjaga kesehatan setelah Idul Fitri agar tubuh tidak lemas dan tetap kuat yang telah dirangkum dari berbagai sumber

1. Berolahraga

tips menjaga kesehatan setelah Idul Fitri
Olahraga sebagai salah satu tips menjaga kesehatan setelah lebaran (foto: Pexels/Tree of Life Seeds)

Menurut laman NDTV Food, berolahraga akan membuat tubuh merasa segar, rileks, dan bahagia. 
Jalan kaki yang baik dan olahraga teratur dapat melepaskan hormon perasaan senang yang secara positif memengaruhi suasana hati dan membantu mengatur nafsu makan. 

Selain itu, olahraga dapat mencegah penyakit dan membuat tubuh merasa lebih energik. 

2. Makan Sayuran

tips menjaga kesehatan setelah Idul Fitri
Makan sayuran yang dikemas dengan nutrisi dan serat (foto: Pexels/Viktoria Slowikowska)

Cara terbaik untuk mengontrol dan mengurangi nafsu makan adalah dengan makan sayuran terlebih dahulu. Sayuran dikemas dengan nutrisi penting dan serat yang akan membuat tubuh dapat merasa kenyang  Mulailah makan dengan semangkuk salad atau sayuran tumis.

3. Konsumsi Makanan yang Rendah Garam

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025