Berita , D.I Yogyakarta

Update Kasus Mesum Mahasiswa KKN UGM, Pihak Kampus Lakukan Klarifikasi

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Kasus Mesum Mahasiswa KKN UGM
Kasus mesum mahasiswa KKN UGM jadi topik hangat di twitter. (Foto:Twitter/UGMYogyakarta)

HARIANE - Baru-baru ini viral mengenai kasus mesum mahasiswa KKN UGM yang diduga dilakukan di Purworejo yang diyakini sebagai tempat Kuliah Kerja Nyata para oknum mahasiswa tersebut.

Pihak kampus yang mengetahui peristiwa itu kemudian melakukan investigasi dan penelusuran lebih dalam ke lokasi tempat KKN oknum mahasiswa.

Setelah melakukan investigasi pihak kampus menyatakan bahwa peristiwa tersebut tidak seheboh yang diberitakan dan memberikan klarifikasi.

Kasus Mesum Mahasiswa KKN UGM Tidak Seheboh yang Diberitakan

Klarifikasi pihak kampus UGM terkait kasus mesum yang libatkan mahasiswanya. (Foto:Twitter/UGMYogyakarta)

Diketahui bahwa baru-baru ini viral di media sosial mengenai dugaan kasus mesum mahasiswa KKN UGM di Purworejo.

Informasi tersebut kemudian menjadi viral dan diberitakan oleh berbagai media dan menuai banyak respon dari warganet.

Informasi yang masih simpang siur tersebut menyatakan bahwa oknum mahasiswa tersebut ketahuan Bu Lurah saat sedang melakukan perbuatan mesum dan kemudian mahasiswa tersebut disuruh pulang dari lokasi KKN.

Berdasarkan informasi yang beredar dan belum jelas, kemudian pihak kampus Universitas Gadjah Mada melakukan penelusuran dan invetigasi ke lokasi KKN seperti yang disebutkan.

Setelah melakukan pendalaman pihak kampus menyatakan bahwa informasi yang beredar mengenai mahasiswanya yang berbuat mesum tersebut tidak benar dan tidak seheboh yang diberitakan.

Mahasiswa tersebut pun tidak dipulangkan seperti pemberitaan sebelumnya dan masih berada di lokasi KKN untuk menjalakan kegiatan KKN.

Dilansir dari twitter UGMYogyakarta direktur DPkM UGM, Rustamadji, menegaskan terkait pemberitaan di berbagai media sosial tentang dugaan kejadian tidak menyenangkan di lokasi KKN dinyatakan bahwa hal tersebut tidak benar.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Tindak Lanjuti Kasus Penyalahgunaan LPG Bersubsidi di Kulon Progo, Pertamina Putus Kontrak 5 ...

Rabu, 23 April 2025
78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

78 CPNS Gunungkidul Terima SK Pengangkatan

Rabu, 23 April 2025
Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Polda DIY Bongkar Penyalahgunaan LPG Bersubsidi, Begini Modus Operandinya

Rabu, 23 April 2025
Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Rabu, 23 April 2025
Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Rabu, 23 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 23 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Rabu, 23 April 2025
Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025