Olahraga

Update Transfer Liga Inggris Terbaru Agustus 2022 : MU Diisukan Cuci Gudang Posisi Bek, Leicester Tolak Tawaran Chelsea untuk Fofana

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Update Transfer Liga Inggris Terbaru Agustus 2022 : MU Diisukan Cuci Gudang Posisi Bek, Leicester Tolak Tawaran Chelsea untuk Fofana
Cuplikan update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022. (Foto: Unsplash/Nat Callaghan)
HARIANE - Update Transfer Liga Inggris Terbaru Agustus 2022 menyajikan banyak fakta dan berita aktual seputar perpindahan pemain, dari tim besar hingga medioker.
Update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022 masih terus bergeliat, mengingat beberapa tim besar masih menginginkan rekrutan anyar untuk melengkapi skuadnya.
Update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022 kali ini datang dari klub-klub besar seperti Chelsea dan Manchester United.
Berikut cuplikan berita transfer pemain teraktual dari liga sepak bola terbaik dan terkompetitif di dunia.
BACA JUGA : Update Transfer Liga Inggris Agustus 2022 : Rabiot dan MU Menemui Jalan Buntu, Aubameyang Jadi Incaran Baru Chelsea

Update transfer Liga Inggris terbaru Agustus 2022 : Maguire dan Eric Baily diisukan hengkang dari Old Trafford

Berita pertama datang dari klub Manchester Merah, yang hingga saat ini masih memburu pemain di bursa transfer bulan Agustus.
Dilansir dari akun Twitter resmi Manchester United, sebelumnya "Setan Merah" berhasil mendatangkan Casemiro dari Real Madrid. Casemiro telah diperkenalkan ke publik dan akan bermain di bawah asuhan Erik Ten Haag.
Berita ini sempat membuat publik terkejut, karena sebelumnya incaran awal Manchester United adalah Frankie De Jong dari Barcelona.
Kedatangan Casemiro tentu membuat lini tengah dan belakang Manchester United semakin kokoh. Justru kabar mengejutkan datang dari dua pemain belakang "Setan Merah" yang ditawari oleh klub luar.
BACA JUGA : 5 Fakta Menarik Casemiro, Pemain Madrid yang Diisukan Merapat Ke Theatre of Dreams
Harry Maguire dan Eric Baily dikabarkan telah menerima tawaran untuk hengkang dari Manchester United. Eric Baily dilansir dari akun Twitter Fabrizio Romano, telah ditawari kontrak oleh Olimpique Marseille.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025
H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

H-6 Lebaran, Disnakertrans Bantul Sudah Terima 15 Aduan THR

Selasa, 25 Maret 2025
Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Disdag Gunungkidul Pastikan Pasokan Gas Melon Selama Lebaran Aman, Berapa Jumlahnya?

Selasa, 25 Maret 2025
Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Sambil Menangis, Pelaku Penyimpan Mayat Pacar di Bantul Sampaikan Permohonan Maaf ke Keluarga ...

Selasa, 25 Maret 2025