Berita , Jabodetabek
Vaksin Booster di Bekasi Berhadiah Sembako 1000 paket, Simak dan Catat Jadwal Lengkapnya
Rizky Riawan Nursatria
Vaksin Booster di Bekasi berhadiah sembako, simak jadwal lengkapnya. (Foto: Unsplash/Mufid Majnun)
Adanya penumpukkan massa membuat resiko penularan Covid-19 semakin besar. Meskipun sudah divaksinasi, masyarakat dihimbau untuk tetap waspada dan patuhi protokol dasar kesehatan cegah Covid-19.
Vaksin Booster di Bekasi berhadiah sembako rencananya akan berakhir malam ini. Bagi masyarakat yang belum mendapat informasi, dipersilakan untuk langsung menuju tempat vaksin di Alun-akun Kota Bekasi.****
BACA JUGA : Cara Memilih dan Mendapatkan Vaksin Booster yang Tepat, Wakil Walikota Yogyakarta : Sekarang Lakukan Vaksin Booster Tanpa Antrian