Berita , D.I Yogyakarta , Artikel
Waspada! Gelombang Tinggi di Pantai Gunung Kidul, Berikut Informasi dari BMKG
Syarifatun
Waspada! Gelombang Tinggi di Pantai Gunung Kidul, Berikut Informasi dari BMKG
Perairan Utara Sabang
Perairan Barat Aceh
Perairan Barat P. Simeulue hingga Kep. Mentawai
Perairan Bengkulu
Perairan Barat Lampung
Samudra Hindia Barat Sumatra
Selat Sunda bagian Barat dan Selatan
Perairan Selatan Banten hingga P. Sumba
Selat Bali – Lombok – Alas bagian Selatan
Samudra Hindia Selatan Banten hingga NTB
Serta pola angin di wilayah Indonesia bagian Utara dominan bergerak dari Barat Laut menuju Timur Laut dengan kecepatan angin berkisar 5 – 20 Knot, sedangkan untuk wilayah Indonesia di bagian selatan dominan bergerak dari Timur menuju Tenggara dengan kecepatan angin berkisar 5 – 17 Knot.
Dari hasil penelitian BMKG terkini, kecepatan angin tertinggi terpantau di Laut Sulawesi bagian barat. Dari pihak BMKG juga menghimbau masyarakat, terutama yang tinggal dan beraktivitas di sekitar pantai untuk selalu waspada dengan adanya gelombang tinggi.