Berita , Gaya Hidup , D.I Yogyakarta , Kesehatan , Wisata
Waspada Ubur-ubur Sepanjang Pantai Selatan! Ketahui Bahaya dan Pertolongannya
Meilisa Jibrani
Penampakan Bluebottle, ubur-ubur sepanjang Pantai Selatan yang sebabkan korban kesakitan.(Foto:Instagram/@raquelwelsh)
Cari tempat istirahat yang berisi beberapa orang untuk mengawasi korban. Jangan menekan apalagi menggosok bagian yang tersengat.
Bilas bagian yang tersengat dengan air asin untuk menghilangkan sel-sel penyengat yang mungkin tidak terlihat.
Kemudian, rendam bagian tersebut dengan air panas. Suhu air relatif tergantung seberapa kuat korban menahannya. Disarankan sekitar 40 Derajat Celcius.
Fungsi air panas dalam langkah ini adalah untuk membunuh protein dalam racun ubur-ubur Bluebottle
Demikian informasi terkait bahaya kemunculan ubur-ubur sepanjang Pantai Selatan lengkap dengan pertolongan pertamanya. ****