Wisata

Wisata Religi di Jalur Mudik Trans-Sumatera, Trans-Jawa, dan Pantura: Terdapat 27 Masjid Unik ini

profile picture Hanna
Hanna
Wisata Religi di Jalur Mudik
Masjid Agung Demak, salah satu wisata religi di jalur mudik Pantura. (Foto: Dinas Pariwisata Demak)

HARIANE - Wisata religi di jalur mudik dapat menjadi alternatif untuk mengisi waktu dengan mengunjungi berbagai masjid terkenal yang memiliki arsitektur unik.

Terutama wisata religi dengan mengunjungi berbagai masjid terkenal ini pun sedang menjadi trend dikalangan wisatawan lokal.

Lantas masjid yang berada di sepanjang jalur mudik mana saja yang bisa dikunjungi? berikut informasi selengkapnya di lansir dari laman Indonesia.go.id yang bisa disimak dibawah ini.

Wisata Religi di Jalur Mudik 

Menjelang puncak arus mudik yang terjadi pada minggu terakhir April hingga Mei 2023 ini Kemenparekraf pun memprediksi akan ada 123,8 juta wisatawan yang melakukan perjalanan.

Di mana mayoritas dalam mengisi waktu libur panjang ini masyarakat akan lebih banyak melancong ke destinasi-destinasi wisata dalam negeri.

Maka dari itu Kemenparekraf pun meluncurkan e-booklet bertajuk "Mudik Jelajah Masjid #DiIndonesiaAja" dalam rangka menyambut musim mudik dan libur Lebaran 2023. 

E-booklet ini bisa dijadikan sebagai panduan para pemudik di kala perjalanan maupun saat bersilaturahmi di kampung halaman. 

Sebab Isi dari buku panduan tersebut diantaranya adalah seputar daftar destinasi wisata yang ada di jalur mudik, terutama masjid-masjid yang memiliki berbagai keunikan.

Di mana konten utama dari e-booklet adalah merangkum 27 masjid dengan potensi wisata yang telah diseleksi melalui proses self assessment dari 340 potensi masjid yang ada di jalur mudik Jawa dan luar Jawa. Adapun berikut daftar masjid terbaik di jalur mudik, yaitu:

Jalur Trans-Sumatera

  • Masjid Baitus Shobur Lampung
  • Masjid Al-Hakim Padang
  • Masjid Raya Sumatera Barat
  • Masjid Agung Madani Islamic Centre
  • Masjid Raya Baiturrahman
Ads Banner

BERITA TERKINI

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 20 April 2025 Masih Tinggi, Cek Daftarnya ...

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Menteri Lingkungan Hidup Nilai Sampah Kulon Progo Masih Ditolerir

Sabtu, 19 April 2025
100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

100 Ribu Visa Haji 2025 Terbit, Jemaah Siap Berangkat 2 Mei

Sabtu, 19 April 2025