Gaya Hidup

10 Rekomendasi Masjid di Bandung untuk Itikaf, Bersih dan Nyaman

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
masjid di Bandung untuk itikaf
Rekomendasi masjid di Bandung untuk itikaf. (Ilustrasi: Pexels/Pixabay)

HARIANE – Inilah rekomendasi beberapa masjid di Bandung untuk itikaf oleh umat Islam di malam terakhir bulan suci Ramadhan 1444 H

Itikaf adalah salah satu amalan yang sunnah dilakukan oleh umat Islam di sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan terutama bagi pejuang malam Lailatul Qadar

Itikaf bisa dilakukan apabila seorang muslim sudah memenuhi syarat sah dan rukunnya. Salah satu rukun itikaf adalah dilakukan di masjid.

Rekomendasi Masjid di Bandung untuk Itikaf

Memasuki sepuluh hari terakhir bulan suci Ramadhan 1444 H, banyak umat Islam yang berbondong-bondong meningkatkan kualitas ibadahnya demi bisa menjumpai malam Lailatul Qadar.

Dan dari sekian amalan yang ada, itikaf atau berdiam diri di masjid menjadi amalan yang dilakukan oleh muslim.

Salah satu faktor agar seorang muslim bisa itikaf dengan aman, nyaman dan khusyu’ adalah kondisi masjid yang bersih dan sejuk.

masjid di Bandung untuk itikaf
Potret seorang Muslim sedang membaca Alquran di dalam masjid. (Ilustrasi: Pexels/Mohammad Ramezani)

Dilansir dari akun Instagram Humas Pemkot Bandung, berikut ini adalah sepuluh rekomendasi masjid di Bandung yang nyaman untuk itikaf :

1.       Masjid Al – Ukhuwah yang beralamat di Jalan Wastukencana No. 27 Babakan Ciamis, Sumur Bandung.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB