Artikel

5 Cara Mengatasi Writers Block, Solusi Tepat Hadapi Kesulitan dalam Menulis

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
5 Cara Mengatasi Writers Block, Solusi Tepat Hadapi Kesulitan dalam Menulis
Cara mengatasi Writers Block bagi para penulis. (Foto: Unsplash/ Ryan Snaadt)
Ketika mencari udara segar, tubuh dan kepala akan beristirahat. Istirahat penting bagi tubuh dan otak untuk memproses kembali ingatan-ingata, serta ide di dalam kepala.

2. Membaca Buku dan Tulisan-tulisan Menarik

Cara mengatasi Writers Block selanjutnya adalah mulai membaca banyak buku. Beberapa orang kesulitan mencari ide untuk ditulis, bahkan ketika tulisan tersebut sudah setengah jadi.
Terkadang ada data atau fakta yang terlewat dari tulisan yang telah dibuat. Membaca buku dan tulisan-tulisan baru dapat menambah referensi untuk kembali menulis.
BACA JUGA : Siapa yang Melempar Telur ke Raja Charles? Sebut Sang Raja Sebagai Pedofil Gara-gara Ini

3. Minum Kopi 

Kopi jadi salah satu minuman yang banyak dikonsumsi banyak orang. Kopi dapat menahan kantuk lewat kandungan Kafein yang ada di dalamnya.
Menurut penelitan di Universitas Harvard, Amerika Serikat, mengkonsumsi kopi baik bagi kesehatan. Asupan kopi secara normal sekitar 2 hingga 5 cangkir sehari dapat mencegah seseorang terkena diabetes tipe 2, penyakit jantung, kanker hati dan endometrium, penyakit Parkinson, serta depresi. 

4. Mendengarkan Musik

Cara mengatasi Writers Block
Mendengarkan Musik adalah salah satu cara mengatasi Writers Block. (Foto: Unsplash/Soundtrap)
Saat terjadinya kejenuhan dalam menulis, banyak orang memilih musik sebagai pelarian. Musik favorit dapat meningkatkan mood dalam beraktivitas kembali sehari-hari.
Setiap orang punya selera musiknya masing-masing. Berhentilah sejenak dan mendengarkan musik untuk menyegarkan kembali pikiran setelah menulis.

5. Pergi Mengobrol dengan Kawan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB