Berita , D.I Yogyakarta

50 Lampu Jalan di Bantul Mati Karena Banyak Dicuri, Kejahatan Jalanan Jadi Rawan Terjadi

profile picture Andi May
Andi May
50 Lampu Jalan di Bantul Mati Karena Banyak Dicuri, Kejahatan Jalanan Jadi Rawan Terjadi
Lampu jalan di Bantul banyak yang mati, jalanan gelap jadi rawan kejahatan. (Ilustrasi: Freepik/Waewkidja)

"LPJU yang padam itu tersebar di sejumlah titik dengan bermacam - macam penyebab," ujar Singgih. 

Faktor penyebab padamnya lampu, Kata Singgih, akibat kerusakan komponen -komponen di dalamnya atau korsleting listrik. 

"Musim hujan juga salah satu penyebab lampu jalan itu bisa padam, karena air dapat masuk lewat sela - sela hingga menimbulkan korsleting yang berujung padam," ucapnya. 

Bahkan, menurutnya, pihaknya kerap kali menemukan lampu penerangan jalan dicuri khususnya MCB hingga kontaktor listrik. 

Menurutnya, ia menduga pelaku pencurian lampu itu merupakan orang paham komponen LPJU karena tindakan tersebut dapat mempertaruhkan nyawa. 

"Tercatat 20 lampu raib atau dicuri dan sudah kami laporkan ke Polres Bantul untuk menyelidiki kasus tersebut," ungkapnya. 

Lampu - lampu yang dicuri tersebut terjadi di wilayah Piyungan, Dlingo, dan Srandakan yang merupakan daerah minim mobilitas. 

Pihaknya mengimbau masyarakat untuk mengutamakan aspek keselamatan masyarakat mengingat lampu - lampu yang masih padam itu. 

Ia menegaskan pelaku pencurian yang menyebabkan lampu jalan di Bantul mati melanggar Undang - Undang LLAJ Nomor 22 Tahun 2009 berbunyi barang siapa yang merusak,  merubah fungsi dan mengganggu sarana prasarana lalu lintas dengan pidana kurungan tiga bulan penjara atau denda Rp 50 juta.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:04 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:03 WIB
Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Sabtu, 18 Mei 2024 10:01 WIB
Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Spesial untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Spesial untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Sabtu, 18 Mei 2024 07:44 WIB
Jadwal KRL Solo 18 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Khusus Hari Ini

Jadwal KRL Solo 18 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Khusus Hari Ini

Sabtu, 18 Mei 2024 01:33 WIB