Kesehatan

6 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Benarkah Bisa Kendalikan Berat Badan?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
6 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Benarkah Bisa Kendalikan Berat Badan?
Manfaat donor darah bagi kesehatan yang jarang diketahui. (Ilustrasi: Freepik/prostooleh)
HARIANE - Tidak sangka ternyata ada banyak manfaat donor darah bagi kesehatan yang bisa didapatkan oleh pendonor.
Memang ada beberapa manfaat donor darah bagi kesehatan pendonor namun juga ada sedikit resiko, maka dari itu bank darah menerapkan peraturan ketat bagi pendonor.
Selain manfaat donor darah bagi kesehatan, pendonor juga dapat berkontribusi kepada masyarakat dan satu unit darah dapat menyelamatkan hingga tiga orang.

Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan

BACA JUGA : 10 Manfaat Spirulina untuk Kesehatan, Dapat Mengurangi Risiko Penyakit Jantung!

1. Membantu Memilihara Kesehatan Jantung

Menurut Medical News Today, donor darah dapat menawarkan perlindungan tinggi jangka panjang dari donor darah terhadap penyakit kardiovaskular.
Data tersebut diambil pada 2019 oleh peneliti dari data hampir 160.000 wanita yang telah mendonorkan darah selama 10 tahun atau lebih.

2. Mengidentifikasi Masalah Kesehatan

Sebelum melakukan donor darah, pendonor akan melalui beberapa tes kesehatan sederhana dan tes darah.
Walaupun bukan tes yang mendalam, namun, tes ini dapat membantu pendonor untuk mengidentifikasi beberapa masalah kesehatan yang sebelumnya tidak diketahui.
Masalah kesehatan seperti anemia, tekanan darah tinggi dan tekanan darah rendah bisa diindentifikasi melalui tes fisik ini.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Geger! Ular Kobra 1,2 Meter Ditemukan di Dapur Warga Gunungkidul

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 Juli 2025, Naik atau Turun?

Kamis, 03 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 Juli 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 Juli 2025
Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Fase Pemulangan Jemaah Haji 4 Juli 2025 : Ini Jadwal dan Daftar Kloternya

Kamis, 03 Juli 2025
Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Bangunan Bekas Pabrik Roti di Bukit Duri Ambruk, 3 Motor Tertimpa Reruntuhan

Rabu, 02 Juli 2025
Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Forklift Tertemper KA di Perlintasan Buntaran Tandes Surabaya, Videonya Viral

Rabu, 02 Juli 2025
KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

KPU Kulon Progo Rekap Daftar Pemilih Berkelanjutan

Rabu, 02 Juli 2025
Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya

Konflik Tanah di Pantai Sanglen Gunungkidul, Begini Awalnya

Rabu, 02 Juli 2025
Muncul Wacana Penataan Pantai Sanglen oleh Keraton Yogyakarta, Sejumlah Warga Malah Bangun Warung ...

Muncul Wacana Penataan Pantai Sanglen oleh Keraton Yogyakarta, Sejumlah Warga Malah Bangun Warung ...

Rabu, 02 Juli 2025
Ratusan Jemaah Haji tiba dengan Selamat di Kulon Progo

Ratusan Jemaah Haji tiba dengan Selamat di Kulon Progo

Rabu, 02 Juli 2025