Kesehatan , Artikel , Pilihan Editor

8 Manfaat Mengangkat Kaki ke Tembok Bagi Kesehatan yang Luar Biasa, Sudah Pernah Coba?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
8 Manfaat Mengangkat Kaki ke Tembok Bagi Kesehatan yang Luar Biasa, Sudah Pernah Coba?
Manfaat mengangkat kaki ke tembok untuk kesehatan tubuh. (Ilustrasi: Youtube/Woman Net)
HARIANE - Jarang dilakukan orang, ini berbagai manfaat mengangkat kaki ke tembok sebelum tidur. Benarkah gerakan simpel ini bisa mengatasi masalah kesehatan?
Manfaat mengangkat kaki ke tembok sebelum tidur ini merupakan salah satu gerakan dari olahraga yoga yang disebut Viparita Karani.
Banyaknya manfaat mengangkat kaki ke tembok ini sangat beragam bagi tubuh, untuk mengurangi gejala-gejala gangguan kesehatan.
Hanya dengan melakukan gerakan simpel ini, seseorang akan mendapatkan manfaat yang luar biasa untuk kesehatan jika melalukan ini secara rutin.
BACA JUGA : 9 Manfaat Bawang Putih Mentah Untuk Kesehatan, Ternyata Bisa Cegah Penyakit Mematikan Ini
Dilansir dari Putra Yoga, gerakan mengangkat kaki ke tembok ini dapat membantu menjaga kesehatan jika dilakukan secara rutin setiap hari.

Manfaat Mengangkat Kaki ke Tembok bagi Kesehatan

1. Melancarkan Sirkulasi Darah

Dengan mengangkat aki ke atas, akan membantu darah banyak mengalir ke tubuh bagian atas dan akan membuat tubuh terasa lebih segar.

2. Meredakan Nyeri Pinggul, Kaki dan Punggung

Tidak hanya melancarkan sirkulasi darah, mengangkat kaki ke atas juga dapat meredakan nyeri pinggul, punggung dan kaki.
Jika dilakukan secara rutin setiap hari, tidak hanya meredakan nyeri tapi gerakan ini juga dapat membuat tubuh lebih elastis.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Khusus untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:42 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 07:10 WIB
Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Senin 20 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Minggu, 19 Mei 2024 05:55 WIB
Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Keberadaan Kapal Hilang Kontak Masih Belum Ditemukan, Petugas Terus Mencari Hingga Malam Hari

Minggu, 19 Mei 2024 00:00 WIB