Gaya Hidup , Wisata

8 Rekomendasi City Light di Jogja, Hadirkan Pesona Keindahan Suasana Malam

profile picture Elmita Amalya
Elmita Amalya
Rekomendasi city light di Jogja
Beberapa rekomendasi city light di Jogja. (Foto: Instagram/bukitbintang_official)

HARIANE - Beberapa rekomendasi city light di Jogja yang dihimpun di bawah ini bisa jadi referensi wisata malam yang menarik.

Selain memiliki banyak rekomendasi wisata budaya, religi, dan alam, Jogja juga miliki destinasi wisata city light yang sayang untuk dilewatkan.

Beberapa wisata city light berikut ini hadirkan pemandangan lanskap Yogyakarta dari ketinggian. Apa saja rekomendasi city light di Jogja lainnya. Simak di bawah ini.

8 Rekomendasi City Light di Jogja yang Sayang untuk Dilewatkan

1. Bukit Bintang

Rekomendasi city light di Jogja
Rekomendasi city light di Jogja, Bukit Bintang. (Foto: Instagram/bukitbintang_official)

Seperti dilansir dari laman Visiting Jogja, Bukit Bintang merupakan salah satu destinasi wisata malam yang berada di perbukitan Patuk Gunungkidul. Bukit Bintang juga sering kali disebut sebagai Bukti Hargodumilah 

Dari Bukit Bintang, pengunjung bisa menyaksikan keindahan kota Jogja, Gunung Merapi, dan Gunung Merbabu.  Ketika malam hari, pengunjung akan disuguhkan dengan kerlap-kerlip lampu di wilayah kota Jogja.

Lebih lanjut lagi, dilansir dari laman Kalurahan Srimulyo, area Bukit Bintang ini dulunya merupakan Pesanggrahan Raja Ngayogyakarta Hadiningrat yaitu pesanggrahan Sri Sultan Hamengkubuono IX pada tahun 1972.

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Kompetisi Bahasa dan Sastra 2025 Tunjukkan Kota Yogyakarta dalam Menjaga Suluh Peradaban

Selasa, 01 Juli 2025
Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Qonitah, Inspirasi Atlet Disabilitas Kulon Progo Menuju Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Kulon Progo Targetkan 24 Medali Emas di Ajang Peparda 2025

Selasa, 01 Juli 2025
Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Polres Kulon Progo Siap Terima Kritik dari Masyarakat

Selasa, 01 Juli 2025
Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Penuhi Kebutuhan Literasi Masyarakat, Perpustakaan Yogyakarta Kotabaru Buka Sampai Malam

Selasa, 01 Juli 2025
Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Realisasi Pembayaran PBB-P2 Bantul Capai Rp 43,7 Miliar di Triwulan II, 3 Kapanewon ...

Selasa, 01 Juli 2025
‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

‎Dampak Jebolnya Groundseal Srandakan, Ribuan Jiwa Terdampak Kekeringan

Selasa, 01 Juli 2025
Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Harga BBM Non Subsidi Naik Per 1 Juli 2025, Ini Daftar Lengkapnya!

Selasa, 01 Juli 2025
Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Sidang Perdana Gugatan Perdata Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon Ditunda Pekan Depan, Begini ...

Selasa, 01 Juli 2025
DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

DPRD Gunungkidul Tolak Penurunan Target PAD, Kenapa ?

Selasa, 01 Juli 2025