Pendidikan , Artikel

8 Tips Mengatasi Anak Tantrum, Wajib Diketahui Orang Tua dan Sabar Sebagai Kunci Utama

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
8 Tips Mengatasi Anak Tantrum, Wajib Diketahui Orang Tua dan Sabar Sebagai Kunci Utama
8 Tips Mengatasi Anak Tantrum, Wajib Diketahui Orang Tua dan Sabar Sebagai Kunci Utama
HARIANE - Tips mengatasi anak tantrum wajib diketahui, khususnya orang tua, dalam menghadapi anak yang seringkali mengalami emosi di tempat umum, seperti mall, minimarket, maupun pasar.
Tips mengatasi anak tantrum sangat penting dipelajari karena emosi seorang anak biasanya diiringi teriakan atau gerakan berguling, yang terkadang membuat orang tua kewalahan.
Beberapa orang tua seringkali merasa tidak sanggup melihat anaknya tantrum, sehingga tips mengatasi anak tantrum menjadi edukasi utama bagi orang tua.
Kemarahan dalam diri seorang anak biasanya terjadi tanpa ada penyebab. Kemarahan tanpa sebab inilah yang disebut temper tantrum.
BACA JUGA : 5 Cara Ajarkan Anak Kelola Angpao Lebaran, Jadi Orangtua Bijak Minimalisir Konflik dengan Anak
Dilansir dari Youtube Anak Sehat dan Berkualitas, temper tantrum adalah kondisi emosional yang umum dialami oleh anak usia satu hingga empat tahun.
Pada saat tantrum, seorang anak sejatinya belum mampu mengungkapkan keinginannya dengan kata-kata. Pada kondisi sebenarnya, anak tersebut ingin berbicara namun terhalang oleh kemampuan bicaranya.
Ketidakmampuan anak dalam mengolah kata akan menimbulkan frustrasi yang berujung kemarahan, akibat keinginannya yang tidak dapat terpenuhi.
Dalam mengungkapkan kemarahannya, seorang anak dapat melakukan berbagai cara, seperti marah-marah, menangis kuat, dan diam.

Penyebab Anak Tantrum

Seorang anak dapat tantrum dikarenakan tidak mendapat perhatian yang cukup dari orang tua/pengasuh atau justru tantrum sebagai usaha anak untuk memanipulasi situasi tertentu.

Tips Mengatasi Anak Tantrum

Ads Banner

BERITA TERKINI

BPJS Kesehatan: Tidak Ada Narasi Penghapusan Kelas BPJS di Perpres Nomor 59 Tahun ...

BPJS Kesehatan: Tidak Ada Narasi Penghapusan Kelas BPJS di Perpres Nomor 59 Tahun ...

Jumat, 17 Mei 2024 21:34 WIB
Antisipasi Dampak Buruk, Pelajar Kulon Progo Didorong Kedepankan Etika Bermedia Sosial

Antisipasi Dampak Buruk, Pelajar Kulon Progo Didorong Kedepankan Etika Bermedia Sosial

Jumat, 17 Mei 2024 20:56 WIB
Ribuan Calon Jamaah Haji Asal Sleman Berangkat Tahun Ini, Dibagi Dalam 6 Kloter

Ribuan Calon Jamaah Haji Asal Sleman Berangkat Tahun Ini, Dibagi Dalam 6 Kloter

Jumat, 17 Mei 2024 18:51 WIB
Jelang Keberangkatan Haji, 81 ASN di Gunungkidul Ajukan Cuti

Jelang Keberangkatan Haji, 81 ASN di Gunungkidul Ajukan Cuti

Jumat, 17 Mei 2024 18:04 WIB
Gelar Seminar Saintifikasi Jamu, IDI Dorong Obat Tradisional Jadi Opsi Pengobatan Masyarakat

Gelar Seminar Saintifikasi Jamu, IDI Dorong Obat Tradisional Jadi Opsi Pengobatan Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 17:41 WIB
Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Bertemu Gubernur Jenderal Australia, Jokowi Ingin Perkuat Pengajaran Bahasa Indonesia

Jumat, 17 Mei 2024 16:57 WIB
Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Rekam Sejarah Irigasi Sekaligus Dongkrak Pariwisata, Pemkab Sleman Resmi Luncurkan Prangko Buk Renteng

Jumat, 17 Mei 2024 15:54 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Polemik RUU Penyiaran, Fadli Zon: Masih Terbuka Masukan dari Masyarakat

Jumat, 17 Mei 2024 15:48 WIB
Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Tunggakan PBB-P2 di Gunungkidul Mencapai Rp 23 Miliar

Jumat, 17 Mei 2024 15:45 WIB
Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Polemik RUU Penyiaran, Wamen Kominfo: Kami Belum Menerima Drafnya Secara Resmi

Jumat, 17 Mei 2024 15:43 WIB