Berita

Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini, Bahas Investasi Hingga Kualitas SDM

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini
Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini 3 Juli 2023. (Foto: YouTube/Sekretariat Presiden)

HARIANE - Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini yang dilakukan hari ini Senin, 3 Juli 2023 bertujuan untuk membahas di antaranya soal investasi dan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM). 

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja ke Sydney, Australia dan Port Moresby, Papua Nugini pada Senin hingga Rabu, 3-5 Juli 2023.

Kunjungan kerja Jokowi ke Australia selama dua hari untuk menghadiri Annual Leaders Meeting 2023. Kemudian, melanjutkan perjalanannya ke Papua Nugini selama satu hari.

"Pagi hari ini saya dan delegasi terbatas akan melaksanakan kunjungan dua hari di Sydney, Australia dan satu hari di Port Moresby, Papua Nugini,” ujar Presiden dalam keterangan persnya di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta.

Dilansir dari akun YouTube Sekretariat Presiden, Jokowi menilai Australia dan Papua Nugini merupakan sahabat baik dan mitra strategis Indonesia.

“Australia dan Papua Nugini adalah tetangga dekat kita, dan sahabat baik kita, serta mitra strategis Indonesia di Pasifik,” ucap Presiden.

Agenda Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini

Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini
Konferensi pers di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta. (Foto: YouTube/Sekretariat Presiden)

Di Australia, Presiden Jokowi akan menghadiri rangkaian Annual Leaders Meeting bersama Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese.

Selain itu, Presiden Jokowi akan bertemu dengan Gubernur Jenderal Australia dan para CEO Australia yang telah dan akan melakukan investasi di Indonesia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025
Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Jemaah Haji Gelombang 1 Tiba di Makkah, Kemenag Sediakan Bus Shalawat

Minggu, 11 Mei 2025
Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Update Operasional Haji 1446 H : Jemaah Bergeser dari Madinah ke Makkah Mulai ...

Minggu, 11 Mei 2025
Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Daftar dan Jadwal Penerbangan Jemaah Haji Berangkat 12 Mei 2025

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Stabil, LM 10 Gram ...

Minggu, 11 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 11 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Minggu, 11 Mei 2025
Long Weekend, Kawasan Pantai Gunungkidul Mulai Dipadati Wisatawan

Long Weekend, Kawasan Pantai Gunungkidul Mulai Dipadati Wisatawan

Minggu, 11 Mei 2025
Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Soroti Riasan Paes Ageng Pernikahan Luna Maya, DPD HARPI DIY: Banyak Keluar dari ...

Sabtu, 10 Mei 2025