Berita

Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini, Bahas Investasi Hingga Kualitas SDM

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini
Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini 3 Juli 2023. (Foto: YouTube/Sekretariat Presiden)

HARIANE - Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini yang dilakukan hari ini Senin, 3 Juli 2023 bertujuan untuk membahas di antaranya soal investasi dan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM). 

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja ke Sydney, Australia dan Port Moresby, Papua Nugini pada Senin hingga Rabu, 3-5 Juli 2023.

Kunjungan kerja Jokowi ke Australia selama dua hari untuk menghadiri Annual Leaders Meeting 2023. Kemudian, melanjutkan perjalanannya ke Papua Nugini selama satu hari.

"Pagi hari ini saya dan delegasi terbatas akan melaksanakan kunjungan dua hari di Sydney, Australia dan satu hari di Port Moresby, Papua Nugini,” ujar Presiden dalam keterangan persnya di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta.

Dilansir dari akun YouTube Sekretariat Presiden, Jokowi menilai Australia dan Papua Nugini merupakan sahabat baik dan mitra strategis Indonesia.

“Australia dan Papua Nugini adalah tetangga dekat kita, dan sahabat baik kita, serta mitra strategis Indonesia di Pasifik,” ucap Presiden.

Agenda Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini

Kunjungan Presiden Jokowi ke Australia dan Papua Nugini
Konferensi pers di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta. (Foto: YouTube/Sekretariat Presiden)

Di Australia, Presiden Jokowi akan menghadiri rangkaian Annual Leaders Meeting bersama Perdana Menteri Australia, Anthony Albanese.

Selain itu, Presiden Jokowi akan bertemu dengan Gubernur Jenderal Australia dan para CEO Australia yang telah dan akan melakukan investasi di Indonesia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB