Berita , Teknologi

Android 15 Rilis Tahun Depan Pakai Kode Nama “Vanilla Ice Cream” Berikut Sedikit Bocoran Fitur-fiturnya

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Android 15 Rilis Tahun Depan
Android 15 rilis tahun depan pakai kode nama “Vanilla Ice Cream”. (Foto:twitter/iHateApplee)

Namun masih belum banyak informasi mengenai fitur yang akan hadir pada Android 15, sebab saat ini proses pengembangan masih fokus kepada Android 14 yang baru dirilis.

Sementara terkait kode nama “Vanilla Ice Cream” Mishaal Rahman juga mengatakan bahwa kode nama tersebut sudah ditemukan lebih cepat dibandingkan kode nama Android 14 (Upside Down Cake).

Kode nama “Vanilla Ice Cream" untuk Android 15 disebut hanya dipakai untuk keperluan internal saja dan tidak akan digunakan dalam keperluan pemasaran.

Sebelumnya Google memang sudah sering menggunakan awalan huruf dari nama-nama kue untuk setiap pembaruannya.

Penggunaan kode nama dengan nama kue dan camilan terhitung sejak Android 1.5 dengan kode nama "Cupcake" sampai Android 9 dengan kode nama "Pie".

Di Android 10, Google menggunakan angka untuk setiap versinya namun tetap menggunakan kode nama kue dan camilan.

Contohnya di Android 10 menggunakan kode nama "Queen Cake/Quince Tart" sementara pada Android 14 menggunakan kode nama "Upside Down Cake". Sementara untuk Android 15 rilis tahun depan pakai kode nama “Vanilla Ice Cream”. ****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pembangunan JJLS dan Kelok 18 Diharapkan Mampu Tingkatkan Pariwisata dan Ekonomi Gunungkidul

Pembangunan JJLS dan Kelok 18 Diharapkan Mampu Tingkatkan Pariwisata dan Ekonomi Gunungkidul

Selasa, 21 Mei 2024 21:58 WIB
Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Selasa, 21 Mei 2024 19:55 WIB
Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Selasa, 21 Mei 2024 18:35 WIB
Kenalkan Keunikan dan Kekayaan Budaya, Pemkab Sleman Luncurkan Buku “Sleman Memang Beda”

Kenalkan Keunikan dan Kekayaan Budaya, Pemkab Sleman Luncurkan Buku “Sleman Memang Beda”

Selasa, 21 Mei 2024 17:44 WIB
51 Penerbangan Jamaah Haji Indonesia 2024 ke Tanah Suci Terlambat, Didominasi oleh Maskapai ...

51 Penerbangan Jamaah Haji Indonesia 2024 ke Tanah Suci Terlambat, Didominasi oleh Maskapai ...

Selasa, 21 Mei 2024 16:42 WIB
Masuki Musim Kemarau, Warga Di Gunungkidul Mulai Beli Air

Masuki Musim Kemarau, Warga Di Gunungkidul Mulai Beli Air

Selasa, 21 Mei 2024 15:04 WIB
Presiden Iran Meninggal, Jokowi: Semoga Tidak Berdampak pada Ekonomi Global

Presiden Iran Meninggal, Jokowi: Semoga Tidak Berdampak pada Ekonomi Global

Selasa, 21 Mei 2024 14:49 WIB
Jokowi Kunjungi Lokasi Bencana Sumbar, Singgung Relokasi dan Santunan untuk Korban

Jokowi Kunjungi Lokasi Bencana Sumbar, Singgung Relokasi dan Santunan untuk Korban

Selasa, 21 Mei 2024 14:16 WIB
Peringati Hari Raya Waisak, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Puncak Bogor Mulai Besok

Peringati Hari Raya Waisak, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Puncak Bogor Mulai Besok

Selasa, 21 Mei 2024 13:43 WIB
Digelontor Anggaran BKK, Program Padat Karya di Bantul Serap 8 Ribu Lebih Tenaga ...

Digelontor Anggaran BKK, Program Padat Karya di Bantul Serap 8 Ribu Lebih Tenaga ...

Selasa, 21 Mei 2024 11:23 WIB