Berita , D.I Yogyakarta

Anggota DPRD Bantul Ditangkap Polisi, Siapa dan Bagaimana Kasusnya?

profile picture Admin
Admin
Anggota DPRD Bantul Ditangkap Polisi, Siapa dan Bagaimana Kasusnya?
Anggota DPRD Bantul ditangkap polisi. (Ilustrasi: Pexels/Kindel Media)
HARIANE - Seorang anggota DPRD Bantul ditangkap Polisi pada Jumat, 30 September 2022 malam.
Salah satu anggota DPRD Bantul ditangkap Polisi di rumahnya.

Lalu, bagaimana kasus tersebut hingga seorang anggota DPRD Bantul ditangkap Polisi?

BACA JUGA : Terjerat Dugaan Penipuan, Seorang Anggota DPRD Bantul Ditahan
Dalam keterangan persnya, Kabid Humas Polda DIY, Kombes Pol Yulianto membenarkan penangkapan tersebut.
Anggota DPRD Bantul ditahan
Kombes Pol Yuliyanto membenarkan adanya penangkapan terhadap seorang anggota DPRD Bantul. (Foto: Dok. Polda DIY)
Disebutnya penangkapan tersebut dilakukan kepada pria berinisial ESJ.
"Polda DIY sudah melakukan upaya hukum kepada terlapor ESJ, dan kemudian dilakukan penahanan," sebutnya Sabtu, 1 Oktober 2022.
ESJ yang merupakan anggota DPRD Bantul ditangkap Polisi di rumahnya, Jalan Imogiri Barat, Sewon, Bantul.
Yulianto menyebut, penahanan terhadap ESJ ini dilakukan setelah pihaknya mendapatkan laporan dugaan penipuan.
Dimana laporan tersebut diterima pada bulan Maret 2022 yang lalu.
Setelah mendapatkan laporan peristiwa dugaan penipuan yang terjadi pada tahun 2018 itu, Polisi kemudian melakukan penyidikan.
Salah satunya dengan memeriksa beberapa orang saksi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025