Berita

Anies Baswedan Dikabarkan Berkunjung ke DIY, Jenguk Cak Nun?

profile picture Andi May
Andi May
Anies Baswedan Dikabarkan Berkunjung ke DIY, Jenguk Cak Nun?
Flayer Pagelaran Wayang Kulit di Parangkusumo, Bantul, DIY. (Foto : Panitia penyelenggara Wayang Kulit).

HARIANE - Anies Baswedan bakal Calon Presiden (Capres) dikabarkan akan berkunjung ke Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada Selasa, 18 Juli malam.

Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPW Nasdem, Reza Aulia Bastian megatakan, Anies Baswedan kemungkinan besar akan menghadiri pegelaran wayang kulit memperingati Tahun Baru Islam 1 Muharam 1445 Hijriah di Pantai Parangkusumo Bantul, DIY.

"Kabar dari lima menit yang lalu, Anies Baswedan akan datang," ujar Reza saat dihubungi Hariane, Selasa 18 Juli.

Lebih lanjut, Reza Aulia belum mengetahui kepastian pukul berapa Anies Baswedan akan sampai ke Yogyakarta.

Selain Anies Baswedan, Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat dan Wakil Ketua Komisi III DPR RI, Ahmad Sahroni dikabarkan turut hadir di pegelaran wayang kulit di Parangkusumo.

Reza menyebut belum mengetahui pasti agenda Anies Baswedan selama berada di Yogyakarta.

Saat ditanya apakah Anies akan menjenguk Cak Nun, Reza belum mengetahui agenda tersebut.

"Kalau jenguk Cak Nun itu, kami belum dapat informasi," ucapnya.

Terpisah, Ketua Panitia Wayang Kulit, Boim mengatakan dirinya telah menghubungi Anies Baswedan untuk menghadiri pegelaran wayang kulit nanti malam.

"Anies Baswedan katanya Insha Allah hadir," ujar Boim.

Meskipun demikian, ia juga tidak mengetahui pasti agenda Anies Baswedan selama di Yogyakarta.

"Setelah menghadiri pegelaran wayang kulit, saya tidak tau Anies Baswedan mau kemana lagi," ungkapnya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Pemkot Sebut Tingkat Inflasi di Kota Yogyakarta Masih Terkendali, TPID Antisipasi Kenaikan Harga ...

Selasa, 22 Juli 2025
Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Ular Sanca Hebohkan Warga di Garongan Panjatan

Selasa, 22 Juli 2025
Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Job Fair Kulon Progo 2025 Buka 2.028 Lowongan, Semua Layanan Gratis!

Selasa, 22 Juli 2025
Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Akui Settingan, Kreator Video Asusila di Stadion Pakansari Bogor Minta Maaf

Selasa, 22 Juli 2025
22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

22 Pejabat Pemimpin Tinggi Lingkungan Pemkab Sleman Dilantik, Ini Daftarnya

Selasa, 22 Juli 2025
Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Nelangsanya Relawan PMI Bantul, Motor Raib Digondol Pencuri, Pelaku Sempat Terekam CCTV

Selasa, 22 Juli 2025
Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Komitmen Kelola Hutan Secara Berkelanjutan, Muhammadiyah Kerja Sama dengan Kemenhut RI

Selasa, 22 Juli 2025
Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Tanah Ambles, Truk Muatan Buku Tercebur ke Sungai di Jatijajar Depok

Selasa, 22 Juli 2025
Terekam CCTV, Maling Nekat Bawa Kabur Motor Relawan PMI Bantul

Terekam CCTV, Maling Nekat Bawa Kabur Motor Relawan PMI Bantul

Selasa, 22 Juli 2025
Diduga Mengantuk, Pemotor Tewas Usai Tabrak Tiang Listrik di Tanjung Barat Dini Hari ...

Diduga Mengantuk, Pemotor Tewas Usai Tabrak Tiang Listrik di Tanjung Barat Dini Hari ...

Selasa, 22 Juli 2025