Berita , Pendidikan

Asal Usul Takbiran Saat Lebaran, Inilah Cerita Lengkapnya

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Asal Usul Takbiran Saat Lebaran, Inilah Cerita Lengkapnya
Asal Usul Takbiran Saat Lebaran, Inilah Cerita Lengkapnya
HARIANE - Asal usul takbiran saat lebaran menjadi topik menarik untuk dibahas.
Apalagi dengan mengetahui asal usul takbiran saat lebaran, nantinya ketika mendengar takbiran pada idulfitri maupun iduladha bisa mengetahui awal mengapa dikumandangkan.
Asal usul takbiran saat lebaran ini ternyata sempat dijelaskan oleh Das'ad Latif di akun YouTube-nya.
BACA JUGA : Resep Opor Ayam Putih Nikmat ala Chef Devina Hermawan, Cocok untuk Menyambut Hari Raya Lebaran

Agar mengetahui asal usul takbiran saat lebaran, inilah penjelasannya menurut Das'ad Latif.

Cerita asal usul takbiran saat lebaran ini dimulai oleh Das'ad Latif dengan menceritakan kisal Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail.
Saat itu, Nabi Ibrahim diperintahkan oleh Allah untuk menyembelih anaknya.
Akhirnya, Nabi Ibrahim memandikan, memakaikan baju baru, dan menyisir rambut Nabi Ismail sebelum membawanya ke suatu tempat.
Iblis yang melihat Nabi Ibrahim akan mematuhi perintah Allah, ingin menggodanya agar nanti bisa menjadi temannya di neraka.
Iblis pun mendatangi Nabi Ibrahim dan ingin menghasutnya, namun tidak berhasil karena Nabi Ibrahim mengusirnya.
"Lari setan, tapi tidak terkancing, ndak putus asa, lari sampe Maros balik lagi,"ujar Das'ad Latif saat menjelaskan sambil melucu.
Das'ad Latif pun menjelaskan lagi bahwa iblis itu tidak akan berhenti menggoda manusia sampai berhasil.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Tabrak Truk dari Belakang, Pengendara Motor Meninggal Dunia

Jumat, 22 November 2024 20:29 WIB
4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

4 SPBU Disegel Karena Pakai Alat Untuk Curangi Konsumen, Begini Kata Hiswana Migas ...

Jumat, 22 November 2024 20:05 WIB
Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Agung-Ambar Dapatkan Dukungan dari Keluarga Matahari 1912

Jumat, 22 November 2024 19:44 WIB
Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Bawaslu Sleman Minta KPU Antisipasi TPS Rawan

Jumat, 22 November 2024 18:49 WIB
Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB