Gaya Hidup , Kesehatan

Bahaya Sunscreen Pemicu Kanker di Pasaran, Kenali Jenis dan Langkah Pencegahannya

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
sunscreen pemicu kanker
Ilustrasi bahaya sunscreen pemicu kanker yang beredar di pasaran. (Ilustrasi: Pexels/Karolina Grabowska)

HARIANE - Setidaknya ada 78 merk dagang terbukti sebagai sunscreen pemicu kanker. Bahkan, diantaranya merupakan milik perusahaan terkenal yang memiliki pasar besar di Indonesia.

Pada 2021, sunscreen pemicu kanker juga ditemukan oleh Badan Pengawas Obat Amerika (FDA) dengan hanya dua kandungan kimia yang dinyatakan aman: titanium dioksida dan zinc oksida. 

Maraknya sunscreen pemicu kanker di pasaran ini mengharuskan konsumen lebih berhati-hati dan jeli dalam memilih suatu produk. Untuk itu, wajib untuk mengetahui bagaimana bahayanya dan langkah pencegahannya. 

Jenis Sunscreen Pemicu Kanker di Pasaran

Bentuk sunscreen untuk kulit. (Ilustrasi: Pexels/Karolina Grabowska)

Dikutip dari Harvard Health Publishing, bahan kimia pemicu kanker Benzena masih ditemukan pada produk tabir surya perusahaan besar seperti John and Johnson pada 2021 lalu.

Sementara itu menurut FDA, setelah melakukan penelitian terhadap berbagai komposisi sunscreen dan keefektifannya, hanya dua bahan kimia yang dapat dikategorikan aman. 

Dalam beberapa tahun terakhir, banyak penelitian juga menyuarakan kekhawatiran tentang efek yang mengganggu lapisan endokrin. Komposisi yang dimaksud yaitu homosalat, avobenzone, dan oxybenzone. 

Dilansir dari Very Well Health, merk sunscreen pemicu kanker lain adalah The Banana Boat. Pada 2022 ditemukan adanya zat Benzena dalam produk Boat Hair & Scalp Sunscreen Spray SPF 30.

Kode komposisi yang sering tercantum dalam kemasan tabir surya dengan kandungan zat pemicu kanker adalah sebagai berikut. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB