Berita , Jabodetabek

Catat! Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat Resmi Digelar, Berikut 3 Titik yang Diawasi Polres 

profile picture Hanna
Hanna
Catat! Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat Resmi Digelar, Berikut 3 Titik yang Diawasi Polres 
Catat! Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat Resmi Digelar, Berikut 3 Titik yang Diawasi Polres 
HARIANE - Mulai hari ini Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat telah resmi digelar secara serentak oleh Polda Metro Jaya.
Di mana jadwal Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat ini tepatnya akan digelar selama dua pekan mulai Senin, 03 Oktober 2022 sampai tanggal 16 Oktober 2022. 
Adapun dalam pelaksanaan Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat tersebut, Polda Metro Jaya akan fokus menerapkannya di sejumlah titik yang kerap terjadi kemacetan.
Lantas titik mana saja yang diterapkan Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat? Berikut informasi selengkapnya.
BACA JUGA : Operasi Zebra 2022 Kembali Digelar Tanpa Tilang Manual, Masyarakat Wajib Taat Aturan Lalu Lintas

Titik Operasi Zebra 2022 di Jakarta Pusat

Humas Polda Metro Jaya dalam keterangannya pada Senin, 3 Oktober 2022 menjelaskan seputar titik kemacetan di Jakarta Pusat yang direncanakan untuk diterapkan Operasi Zebra 2022, yaitu:
- Kawasan Patung Tani
- Kawasan Senen arah selatan 
- Kawasan Gunung Sahari dan sebagainya.
Sedangkan untuk waktu pelaksanaan Operasi Zebra tersebut dilansir dari laman Ntmc Polri, dikabarkan akan dilakukan secara situasional atau melihat situasi dan konsidi di lapangan.
Adapun dalam penindakan seperti tilang, dan sebagainya dijelaskan oleh Humas Polda Metro Jaya bukan menjadi prioritas dalam Operasi Zebra kali ini.
Selan itu, selama operasi ini juga tidak akan ada kegiatan razia di tempat atau manual.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB