Berita , Nasional

Ciri Uang Asli Bank Indonesia TE 2022 untuk Pecahan 100 Ribu, 50 Ribu dan Lainnya

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Ciri Uang Asli Bank Indonesia TE 2022 untuk Pecahan 100 Ribu, 50 Ribu dan Lainnya
Ciri uang asli Bank Indonesia TE 2022. (Foto: Instagram/bank_indonesia)
HARIANE – Ciri uang asli Bank Indonesia TE 2022 berikut ini merupakan informasi yang penting bagi masyarakat agar dapat membedakan uang asli atau palsu.
Ciri uang asli Bank Indonesia TE 2022 berikut ini mencakup pecahan uang yang dikeluarkan pada tahun 2022 ini.
Informasi mengenai ciri uang asli Bank Indonesia TE 2022 di bawah ini berdasarkan pada keterangan resmi yang dikeluarkan pasca Bank Indonesia mengeluarkan uang baru pada Kamis, 18 Agustus 2022.
Jadi, seperti apa ciri uang asli Bank Indonesia TE 2022 yang baru saja diluncurkan tersebut? Berikut informasi lengkapnya.
BACA JUGA : BI Luncurkan Uang Kertas Baru Tahun 2022, Mulai dari Rp 1.000 Hingga Rp 100.000

Bank Indonesia Keluarkan Uang Baru TE 2022

Dilansir dari laman resmi Bank Indonesia, Pemerintah dan BI menggelar acara peluncuran tujuh pecahan Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 2022 (Uang TE 2022) pada Kamis, 18 Agustus 2022.
Peluncuran ini dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-77 yang jatuh pada 17 Agustus 2022.
Adapun pecahan uang yang baru saja diluncurkan tersebut meliputi pecahan uang Rp 100 ribu, Rp 50 ribu, Rp 20 ribu, Rp 10 ribu, Rp 5 ribu, Rp 2 ribu dan Rp 1.000.
Ketujuh pecahan uang tersebut telah resmi berlaku, dikeluarkan dan diedarkan di Indonesia mulai 17 Agustus 2022 yang lalu.
Secara visual, Uang TE 2022 masih mempertahankan gambar utama pahlawan nasional pada bagian depan serta tema kebudayaan Indonesia pada bagian belakang, seperti Uang TE 2016.
Namun terdapat tiga aspek penguatan dalam Uang TE 2022 ini, yakni desain warna yang lebih tajam, unsur pengaman yang lebih andal dan ketahanan bahan uang yang lebih baik.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB